SuaraJatim.id - Timnas sepak bola Indonesia dibantai Thailand 0-4 di leg pertama Final AFF 2021. Thailand benar-benar nampak perkasa dalam laga yang digelar di Satdion National Singapura, Rabu (29/12/2021).
Indonesia bisa dibilang kalah dalam segala hal. Untuk penguasaan bola di babak pertama saja perbandingannya 28 banding 72 persen. Gol cepat Songkrasin di menit ke-2 nampak memukul para pemain Indonesia.
Sejak gol pertama Thailand itu permainan timnas sama sekali tidak berkembang. Mereka nampak kewalahan menghadapi gempuran pemain Thailand dengan hanya bermain bertahan.
Di babak kedua pelatih Shin Tae-young nampak mengubah taktik permainan. Shin memasukkan bek Elkan Bagot dan Evan Dimas. Namun dua pemain ini nampak tidak bisa menolong banyak.
Di babak kedua Indonesia justru kebobolan tiga gola, masing-masing dari kaki Songkrasin di menit 62, kemudian gol Sarachat di menit ke-67, lalu gol penutup dari Phala di menit ke 83.
Shin juga nampak bereksperimen kembali dengan memasukkan Egy Maulana Fikri. Namun pergantian pemain ini lagi-lagi juga tidak menolong banyak di babak kedua.
Sampai peluit panjang wasit, Timnas Garuda dibantai Thailand dengan sekor 0-4. Kekalahan ini tentu akan menjadi beban berat Timnas di leg kedua Piala AFF nanti.
Berita Terkait
-
Beda Level, Timnas Indonesia Dibantai Thailand Empat Gol di Leg 1 Final Piala AFF 2020
-
Nobar Laga Final AFF, Warga Pal Merah Kompak Nyanyikan Indonesia Raya
-
Timnas Indonesia Tak Berkutik di Babak Pertama, Thailand Unggul 1-0
-
Kata Ahli Tarot Tentang Skor Indonesia Lawan Thailand di Final AFF 2021
-
Final Piala AFF, Wali Kota Surabaya Prediksi Indonesia Menang 2-0: Maino 'Ngosek' Rek..!
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kronologi Penusukan Remaja hingga Tewas di Madiun, Pelaku Beli Pisau Online Sebelum Tahun Baru 2026
-
Deretan Proyek Kota Probolinggo 2025 Tersendat, 2 Pekerjaan Fisik Putus Kontrak!
-
Dukung Danantara, BRI Perkuat Pembangunan Huntara bagi Warga Terdampak Bencana Aceh
-
Dirut BRI Tegaskan Transformasi Jadi Fondasi Pertumbuhan Berkelanjutan Menuju 2026
-
BRI Catat Sederet Prestasi dan dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025