SuaraJatim.id - Berwisata di alam memang menyenangkan. Salah satunya yaitu di air terjun. Selain bisa mendapat udara segar dan bisa mendengar syahdunya suara gemericik air, jalanan yang dilalui terkadang juga bisa memacu adrenalin.
Tapi bagaimana ceritanya jika terlalu asyik berwisata hingga tidak sadar jika tempat wisatanya sudah tutup?
Hal itu lah yang dialami oleh perempuan ini. Dirinya terkunci di area wisata air terjun. Momen tersebut terekam dalam sebuah video yang diunggah oleh akun TikTok @trianatridila.
"Kekunci di air terjun check," tulis keterangan dalam video berdurasi 29 detik tersebut.
Dalam video memperlihatkan suasana di wisata air tejun Sirah Kencong, Blitar, Jawa Timur yang sudah sepi. Terlihat jalan setapak yang kanan kirinya terdapat tumbuhan dan semak-semak. Pagar di tempat wisata tersebut pun sudah tutup dan digembok.
Perekam yang bersama temannya tersebut pun kebingungan untuk keluar. Apalagi, situasi saat itu baru saja hujan dan menjelang malam.
Dia pun berusaha untuk mencari jalan keluar. Dia sempat merekam area di luar pagar yang sepi tidak ada seorang pun. Bahkan, petugas di tempat wisata itu pun tidak terlihat.
Dia juga sempat melihat ke samping bangunan tempat pembelian tiket untuk mencari jalan keluar.
Unggahan tersebut pun sukses mencuri perhatian warganet.
Baca Juga: Viral Kinan KW Ngomel ke Petugas Loket Parkir, Pakai Dialog Layangan Putus
"Kalau aku udah nangis," ujar paca***
"Berarti penjaganya tidak punya daftar yang masuk dan keluar," kata serba***
"Gitu hp nggak ada sinyal, nggak punya pulsa, baterai lowbat, panik dah gua mah," ujar Putr***
"Naik tebing mbak, buat jalan baru," kata uul***
"Pesen ojol mba cari bala bantuan," ucap sini***
"Kenapa nggak telfon polisi mbak?," tanya rosa***
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak