SuaraJatim.id - Kasus penculikan anak di Kota Surabaya belum terungkap sampai sekarang. Pelaku juga masih belum tertangkap.
Kasus ini menghebohkan warga Surabaya pada, Kamis (03/02/2022). Seorang anak 16 tahun menjadi korban penculikan. Lokasinya ada di Bulak Cumpat Surabaya.
Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Tanjung Perak AKP Giadi Nugroho mengatakan sampai saat polisi masih menangani kasus teresebut.
"Iya benar (terjadi penculikan), kejadiannya kemarin," ujarnya seperti dikutip dari timesindonesia.co.id, jejaring media suara.com, Jumat (4/2/2022).
Giadi menuturkan bahwa pihaknya sedang menangani kasus ini. Saat ini polisi tengah memburu pelaku yang disebut-sebut mengendarai mobil Ertiga tersebut.
"Sedang kami tangani, pelaku masih belum tertangkap masih penyelidikan," terang Giadi menambahkan.
Informasinya, kejadian penculikan itu terjadi pukul 12.20 WIB di Bulak Cumpat Surabaya. Pelaku diduga menggunakan mobil Ertiga berwarna merah maroon dengan nopol M 1086 NC.
Diduga pelaku berjumlah kurang lebih 6 orang. Pelaku penculikan anak ini juga membawa senjata tajam.
Berita Terkait
-
Mahasiswa ITS Buat Aplikasi Pembantu Pasien Gagal Ginjal Kronis Berteknologi Machine Learning
-
Bucin, Cewek di Surabaya Ini Bantu Pacar Curi Motor Milik Teman Sendiri
-
Meskipun Berbahaya, Pedagang Tetap Jualan di Pasar Pinggir Rel Surabaya
-
Komplotan Bapak-bapak Lakukan Pencurian kepada Tiga Warga Surabaya, Korban Dibuang ke Lembang
-
Cuaca Hari Ini, Surabaya Raya Kembali Diprediksi Alami Hujan Angin Disertai Sambaran Petir
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Rekonstruksi Pembunuhan Mahasiswa UMM, Polisi Bongkar Detail Pembuangan Jasad di Pasuruan
-
Pelaku Curas di Pamekasan Ditembak Polisi, Korban Tewas Usai Kecelakaan
-
Tak Sekadar Ikon Viral, Patung Macan Putih Kediri Kini Punya Sertifikat Hak Cipta Resmi dari Negara
-
Duit Ludes Main Trading, Pria di Magetan Buat Laporan Curanmor Palsu Gara-gara Takut Istri
-
5 Fakta Pencabulan Bocah 4 Tahun di Sumenep, Pelakunya Pelajar MTs