SuaraJatim.id - Kemenangan dari Arema FC jadi modal penting Persebaya menghadapi Madura United pada pekan ke-28 BRI Liga 1, Senin (28/2/2022).
Pelatih Persebaya, Aji Santoso mengatakan menegaskan agar timnya tidak overconfident alias terlalu percaya diri dan menekankan agar fokus di setiap laga.
“Saya menekankan kepada pemain mulai kemarin, fokus ke pertandingan lawan Madura United besok dan insyaallah kondisi pemain bagus dan tidak overconfident,” ujarnya mengutip dari Beritajatim.com, Minggu (27/2/2022).
Aji Santoso menambahkan, kondisi seluruh pemainnya telah siap untuk bermain pada laga bertajuk derby Suramadu tersebut.
Baca Juga: Viral! Usai Jadi Pahlawan Persebaya, Samsul Arif Keciduk Langsung Salat Subuh Berjamaah
“Kita tadi pagi melakukan official training selama satu jam dan kondisi para pemain siap bermain melawan Madura United,” imbuhnya.
Sementara itu, Rizky Ridho pemain belakang Persebaya mengatakan bahwa semua pemain dalam kondisi siap untuk bertanding. Mental pemain juga sedang tinggi.
“Pemain kondisinya dalam keadaan siap bermain dan tentunya kami punya modal yang bagus karena pertandingan sebelumnya kita menang. Besok bisa bermain melawan Madura mudah-mudahan bisa meraih poin penuh,” tutup Ridho.
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
-
6 Pilihan Sepatu Lari Hitam-Putih: Sehat Bergaya, Terbaik untuk Pria dan Wanita
-
Pak Erick Thohir Wajib Tahu! Liga Putri Taiwan Cuma Diikuti 6 Tim
-
5 Rekomendasi Tas Sekolah Terbaik, Anti Air dan Tali Empuk Hindari Pegal
Terkini
-
Lantik Anggota KPID Jatim, Khofifah Ajak Wujudkan Ruang Digital yang Sehat
-
Dahsyatnya Shalawat Jibril: 4 Keutamaannya yang Menggetarkan Hati
-
Tabur Bunga di Selat Bali, Harapan Keluarga Bertarung dengan Kenyataan
-
Belum Kebagian BSU? Cuan Akhir Pekan Tetap Bisa dari Saldo DANA Kaget! Cek 3 Link Ini Sekarang!
-
5 Ciri Pemilik Ajian Pancasona dan Rawarontek, Kebal dan Tembus Dunia Ghaib