SuaraJatim.id - Dalam menunaikan kewajiban puasa Ramadan ini, terdapat beberapa perkara yang termasuk akhlak Rasulullah SAW, salah satunya buka puasa. Sebagaimana disebutkan dalam hadits riwayat ath-Thabrani yang artinya:
"Ada tiga perkara yang termasuk akhlak para rasul: menyegerakan buka puasa, mengakhirkan sahur, dan meletakkan tangan kanan di atas tangan kiri dalam salat."
Memasuki Ramadhan hari ke-tiga, berikut ini jadwal sholat dan waktu buka puasa untuk wilayah Kota Surabaya, Rabu 6 April 2022.
Jadwal Sholat
SUBUH 04:16 WIB
TERBIT 05:30 WIB
DUHA 05:54 WIB
ZUHUR 11:34 WIB
ASAR 14:51 WIB
ISYA' 18:43 WIB
MAGRIB 17:34 WIB
Waktu buka puasa merupakan salah satu waktu yang mustajab untuk berdoa di bulan Ramadan ini. Hal ini diterangkan dalam sejumlah hadits Rasulullah SAW.
Sementara soal menyegerakan buka puasa ini juga diriwayatkan oleh Ahmad dari Abu Dzar RA, "Umatku akan baik-baik saja selama mereka menyegerakan buka puasa dan mengakhirkan sahur."
Baca Juga: CFD Sore Surabaya Selama Ramadhan Dibuka Lagi, Ini Lokasi dan Jadwal yang Disiapkan Pemkot
Selain kedua hadits di atas, berikut sejumlah hadits tentang buka puasa selengkapnya.
1. HR Abu Dawud dan Tirmidzi
Dalam riwayat Abu Daud dan Tirmidzi, Rasulullah SAW berpesan untuk berbuka dengan kurma. Namun, jika tidak mendapatkannya dapat berbuka dengan air.
"Apabila salah seorang di antara kalian berbuka, hendaklah berbuka dengan kurma, karena dia adalah berkah, apabila tidak mendapatkan kurma maka berbukalah dengan air karena dia adalah bersih." (HR. Tirmidzi dan Abu Daud)
2. HR Bukhari Muslim
Bukhari dan Muslim juga meriwayatkan hadits yang menganjurkan orang yang berpuasa untuk menyegerakan berbuka.
Berita Terkait
-
CFD Sore Surabaya Selama Ramadhan Dibuka Lagi, Ini Lokasi dan Jadwal yang Disiapkan Pemkot
-
Jadwal Sholat dan Jadwal Imsakiyah Serang Banten Rabu 6 April 2022
-
Jadwal Sholat dan Jadwal Imsakiyah Pandeglang Banten Rabu 6 April 2022
-
Jadwal Sholat dan Jadwal Imsakiyah Lebak Banten Rabu 6 April 2022
-
Jadwal Imsak, Salat dan Buka Puasa Lubuklinggau Sumatera Selatan Hari Ini, Rabu 6 April 2022
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Banjir Rob Mengintai Jatim 16-31 Januari 2026, Pesisir Surabaya hingga Tuban Siaga
-
Kasus Penipuan Sumbangan Yatim Piatu di Ponorogo Terbongkar, Dana Donasi Buat Main Judi
-
Bondowoso Zona Darurat HIV/AIDS, Screening ASN hingga Pesantren!
-
Isra Mikraj 1447 H, Gubernur Khofifah Ajak Masyarakat Tingkatkan Kedisiplinan, Keimanan, Ketaqwaan
-
Kronologi Kakek 66 Tahun Terjebak Semalam dalam Sumur di Ngawi, Begini Kondisinya