Bus Sugeng Rahayu Kecelakaan di Madiun, Selasa (31/5/2022). [Beritajatim.com]
SuaraJatim.id - Bus Sugeng Rahayu bernomor polisi W 1762 UZ mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Madiun – Nganjuk, Selasa (31/5/2022), persisnya di Desa Jerukgulung Kecamatan Balerejo. Sejumlah 19 penumpang terluka akibat peristiwa tersebut.
Belasan korban terluka akibat kecelakaan bus Sugeng Rahayu menjalani perawatan du RSUD Caruban.
Berikut daftar 19 korban kecelakaan Bus Sugeng Rahayu di Madiun.
- Suyanto (53)th warga desa Tunggul Kecamatan Gondang Kabupaten Sragen.
- Rusdianto (37) asal Desa Sragen Tengah Kecamatan Kabupaten Sragen.
- Rasito (54) asal Kejuron Kecamatan Taman Kota Madiun.( Kondisi : mengalami luka-luka.)
- Khatimah (45) asal Desa Dawu Paron Ngawi.
- Maryati (61) asal Desa Cangakan Karanganyar Jawa Tengah.
- Sriwant (62) asal Desa Glintang Sambi Boyolali.
- Fayakun (38) Desa. Kutajaya Kecamatan Pasar Kemis Tangerang.
- Samiran (53) asal Desa. Krowe Kecamatan Lembeyan Magetan.
- Dwi Prima Julia (21) Desa Driyorejo Kecamatan Nguntoronadi Magetan
- Mulyono (41) Purwoasri Kediri.
- Fauzan (67) Bulak Surabaya.
- Eddy Suharyono (64) asal Desa Tanggul Gondang Sragen.
- Sucipto (60) asal Mojotengah Bareng Jombang.
- Novia Dewi Artika (25) asal Carangrejo Kesamben Jombang.
- Suprayudi (57) asal Desa Gesing Semanding Tuban.
- Suwarni (47) Hargomulyo Ngrambe Ngawi.
- Jasmi (47) Ngelo Margomulyo Bojonegoro.
- Suyanto (52) Tanggul Gondang Sragen.
- Arif Mardianto (52) Nama asal Desa.l Tamanan Sukomoro Magetan.
Seluruh korban luka-luka telah mendapatkan penanganan medis di rumah sakit Caruban. Tidak ada korban jiwa akibat peristiwa kecelakaan tersebut. Sedangkan penumpang yang selamat melanjutkan perjalanan usai dioper ke bus lainnya.
Berita Terkait
-
Bus Sugeng Rahayu Kecelakaan di Madiun, 19 Penumpang Terluka
-
Ngeri! Video Kecelakaan Bus Sugeng Rahayu di Jalan Madiun-Surabaya, Satu Bus Sampai Terguling
-
Sorotan Peristiwa Kemarin, Maling Kembalikan Barang Curiannya Sampai Suami Jual Istri di Madiun
-
Cerita Suami di Madiun Jual Istri Rp 500 Ribu ke Temannya
-
11 Kasus Penyakit Masyarakat Diungkap Kepolisian Madiun, Tujuh Orang Diamankan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Janji Bebas Rp 40 Juta Berujung Tragis, Napi Makelar Dihajar di Lapas Blitar hingga Kritis
-
Janda di Pasuruan Melonjak Gegara Nikah Siri, 48 Istri Gugat Cerai Usai Suami Ketahuan Poligami
-
Kecelakaan Maut di Manyar Gresik, Pemotor Tewas Terlindas Truk Trailer!
-
Erupsi Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas 5 Kilometer, BPBD Lumajang Keluarkan Imbauan Waspada
-
Jatim Target Produksi Jagung Tembus 5,4 Juta Ton 2026, Khofifah Ungkap Potensi Surplus Besar