SuaraJatim.id - Tim Resmob Polres Situbondo Jawa Timur ( Jatim ) akhirnya berhasil menguak kasus pembunuhan seorang nenek bernama Riyani.
Pelaku pembunuhan nenek warga Dusun Beringin, Kecamatan Jangkar, Kabupaten Situbondo, itu ternyata anaknya sendiri. Kasus ini terkuak Sabtu (16/7/2022).
Adalah Syahwani (44), warga setempat, perempuan anak kandung korban yang diduga telah tega menghabisi nyawa ibu kandungya sendiri.
Syahwani nekat menghabisi nyawa ibu kandungnya sendiri lantaran diduga kesal karena ibunya itu tidak memasak ikan dengan cara dibakar.
Baca Juga: Diajak Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan oleh Ayahnya, Jawaban Gadis Kecil Ini Mengejutkan
Lambannya petugas mengungkap Syahwani sebagai pelaku pembunuhan terhadap ibu kandungnya, lantaran pelaku terkesan berbelit belit saat diinterogasi oleh petugas.
Kasi Humas Polres Situbondo, Iptu Sutrisno membenarkan pelaku di amankan ke Mapolres Situbondo, terduga merupakan anak kandungnya.
Saat ini Syahwani masih diminta keterangannya oleh penyidik PPA Satreskrim Polres Situbondo.
"Terduga pelaku merupakan anak ketiga korban, sedangkan motifnya masih didalami oleh penyidik, Bahkan, sebelas hari setelah melakukan pembunuhan, pelaku baru mengaku perbuatannya," ujarnya dikutip dari suaraindonesia.co.id jejaring media suara.com.
Selain pelaku polisi juga mengamankan barang bukti baju yang dikenakan pelaku, batu bata, dan piring plastik.
Baca Juga: 5 Kuliner Khas Kota Situbondo, Nomor 5 Terdengar Aneh
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Period Power, Meningkatkan Produktivitas Saat Datang Bulan
-
6 Tips Mengatasi Anxiety di Kantor untuk Pekerja Perempuan
-
Kompak Geruduk Istana, Ini Sederet Tuntutan Massa Pendemo Perempuan ke Prabowo
-
Perempuan dan Anak-anak di Gaza Kelaparan dan Terusir, Iran Minta Dunia Bela Palestina
-
Justin Hubner Minat Nikah dengan Perempuan Indonesia
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik