SuaraJatim.id - Nama Marcel Radhival atau yang lebih dikenal dengan sebutan Pesulap Merah, akhir-akhir ini ramai diperbincangkan oleh publik setelah perseteruannya dengan Gus Samsudin beberapa waktu lalu.
Wajahnya pun kini sering berseliweran di media. Ia bahkan juga sempat diundang sebagai tamu podcast Deddy Corbuzier.
Terbaru, Pesulap Merah tampak menjadi tamu di podcast Denny Sumargo.
Dalam video podcast tersebut, Pesulap Merah membongkar beberapa trik tentang dunia perdukunan.
Termasuk alat-alat yang kerap digunakan di dunia perdukunan, seperti keris, jenglot, trok tisu terbakar, tuyul, santet dan sebagainya. Ia mengungkapkan jika alat-alat tersebut hanyalah alat biasa yang tidak memiliki kekuatan.
Ia kemudian menunjukkan salah satu alat yang kerap digunakan oleh seorang dukun, yakni jenglot.
Ia juga menjabarkan, jenglot memiliki berbagai kreasi yakni ada yang sedang dalam posisi duduk, berdiri, hingga ada juga yang versi aslinya, yaitu campuran dari bentuk kelelawar.
Jenglot yang kerap digunakan oleh para dukun biasanya akan terlihat menyala dan membuat orang-orang semakin percaya, bahwa di dalamnya memang ada hal ghaib. Bahkan ada juga jenglot yang ketika dipencet keluar darah.
"kalau yang duduk ini, biasanya pakai tisu ditutupin, biar gak terlalu kelihatan, seolah-olah ada yang nyala dari dalam tisunya," ungkap Pesulap Merah.
Baca Juga: Sorotan Kemarin: Pesulap Merah Tanggapi Santai Laporan Gus Samsudin
Padahal sebenarnya ada tombol tersembunyi yang terletak di bagian paha jenglot.
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Film Horor 'Pembantaian Dukun Santet' Diangkat dari Thread Viral, Ini Ceritanya!
-
Terungkap Jamet Si Dukun Palsu Tega Bunuh Anak dan Ibu di Tambora Gegara Gagal Gandakan Uang
-
Ngakunya Gus, Irfan Wesi Terciduk Cium-cium Godain Cewek Sambil Dangdutan
-
Film Limbad Jeblok dan Cuma Laku 50 Tiket, Pesulap Merah Soroti Kehadiran Gus Idris
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi