SuaraJatim.id - Sebuah truk dengan lima penumpang terbawa banjir bandang di Sungai Kedung Cenit Desa Plandirejo Bakung, Blitar, Jawa Timur, pada Selasa (25/10/2022) sekitar pukul 19.00 WIB.
Satu penumpang berhasil selamat sementara empat lainnya masih dalam pencarian.
Dalam video yang diunggah akun instagram @info_seputaran_blitar, terlihat sebuah truk dengan bak berwarna kuning terguling.
Perekam menyampaikan, truk tersebut hanyut sejauh 200 meter dari lokasi awal.
Baca Juga: Fenomena Pergerakan Tanah di Blitar Buat 165 Jiwa Mengungsi
Dalam keterangan dijelaskan, truk tersebut sebelumnya baru saja pulang dari tebang tebu di Kali Cilik.
Kemudian saat tiba di Jembatan Sabodam Kedung Cenit badan truk yang sudah separo jalan melewati jembatan, tiba-tiba datang banjir bandang sehingga badan truk terseret ke Kedung Cenit.
Satu orang bernama Pendik (32) warga Sumberurip Doko berhasil melompat dan selamat.
Sementara empat penumpang lainnya belum ditemukan.
Sejumlah warganet pun mendoakan agar seluruh penumpang yang masih dalam pencarian bisa ditemukan dengan selamat.
Baca Juga: Debit Air Tinggi, Sirine Siaga di Bendungan Wlingi Raya Blitar Dibunyikan
"innalillahi wa inailaihi rojiun, semoga semua segera ketemu dalam keadaan selamat baik-baik saja," ujar rina***
"semoga selamat semuanya," imbuh qlos***
"sulitnya cari kehidupan rumahnya doko sampai Blitar Selatan. Semoga bisa ditemukan keadaan selamat dan bisa kembali ke rumahnya masing-masing. Amiin," komen mohan***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Fenomena Pergerakan Tanah di Blitar Buat 165 Jiwa Mengungsi
-
Debit Air Tinggi, Sirine Siaga di Bendungan Wlingi Raya Blitar Dibunyikan
-
Kecelakaan Truk Tangki Pertamina di Cibubur, KNKT: Sopir Sempat Dengar Suara Desis Rem Bocor
-
Renggut 10 Nyawa, KNKT Ungkap Penyebab Tabrakan Maut Truk Pertamina di Cibubur: Rem Tak Pakem dan Papan Reklame
-
Ada 13 Titik Banjir di Kabupaten Blitar dan 465 Orang Mengungsi
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
Terkini
-
Gubernur Khofifah Luncurkan SPMB Berbasis AI Jenjang SMAN/SMKN: Objektif, Transparan, Berkeadilan
-
Klaim Sekarang! Link Saldo DANA Kaget Sudah Dibuka, Siapa Cepat Dia Dapat
-
Sempat Banyak Kendala, Pencarian 6 Korban Longsor Trenggalek Dilanjutkan
-
Bukan Sekadar Peringatan, Hari Kebangkitan Nasional Punya Pesan Rahasia untuk Surabaya
-
Ribuan Ojol Penuhi Jalanan Surabaya, Program Hemat Dinilai Rugikan Mitra