SuaraJatim.id - Seorang anak di Surabaya menjadi korban kecelakaan. Hal itu terjadi lantaran anak yang masih di bawa umur itu mengenderai sepeda motor sendirian.
Ia adalah Nauval (11) bocah yang masih duduk di bangku kelas 3 Sekolah Dasar (SD).
Nauval menjadi korban kecelakaan usai terjatuh dari motor dan dilindas oleh truk.
Peristiwa terjadi di Jalan Kapasari, Senin (07/11/2022) sekitar pukul 17.10 WIB. Nauval pun tak tertolong.
Baca Juga: Mengapa Hari Pahlawan Diperingati 10 November? Ini Latar Belakangnya
Menyadur dari Beritajatim.com, Rendi (25) salah satu warga sekitar mengatakan, Nauval saat itu melaju dari arah utara menuju selatan.
Dia mengendarai sepeda motor Honda Vario L 6956 CW sendirian.
"Mengemudi sendirian. Pas sebelum rumah sakit Adi Husada jatuh, jadi dia langsung mau nyalip truk," ujar Rendi.
Rendi menambahkan, saat itu jalanan sedang basah karena hujan. Diduga, Nauval terpeleset karena jalan licin. Bersamaan itu, Nauval hendak menyalip truk dari sebelah kiri dan jatuh.
"Langsung dilindas. Meninggal di tempat, karena jalannya licin kan kena hujan," imbuhnya.
Baca Juga: Dibonceng Suami Gagal Salip Truk di Tegal Alur, Wanita Tewas Terlindas Ban Belakang
Sementara itu, jenazah Nauval langsung dibawa ke kamar mayat RS. dr. Soetomo untuk dilakukan pemeriksaan dan keluarga. Dari keterangan yang dihimpun, saat ini polisi sedang mencari pengemudi truk lantaran melarikan diri.
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
BRI Hadir di GFL Series 3, Bukti Nyata Komitmen Ikut Membina Generasi Muda
-
Tinjau Normalisasi Sungai di Pamekasan, Gubernur Khofifah Pastikan Daya Tampung Air Kembali Normal
-
Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Bagi-bagi 3 Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim! Berpeluang dapat Rp149 Ribu
-
Jadi Sumber Ekonomi, Sampah Bisa Dilacak dan Menghasilkan Uang