SuaraJatim.id - Setelah melakukan penyelidikan kasus penyerangan warga dan penjarahan sebuah warung kopi di Keputih Sukolilo Kota Surabaya Jawa Timur ( Jatim ), para pelaku bukan ganster, melainkan pendekar perguruan silat.
Dalam penyelidikan itu, kepolisian Surabaya telah mengamankan 12 pemuda. Sebanyak 10 orang adalah anggota perguruan silat. Sedangkan, dua orang lainnya bukan anggota kelompok silat. Mereka telah diamankan oleh polisi.
Kabar ini dipastikan oleh Kapolsek Sukolilo, Kompol M. Sholeh. Ia mengatakan, jika 12 pelaku yang diamankan memiliki rentan umur 15-21 tahun. Mereka bergerak bersama-sama untuk mencari lawan dari perguruan silat lainnya.
"12 pelaku kerusuhan itu sebagian besar masih anak sekolah. Awal mula kejadian itu ketika 60 orang anggota perguruan silat KS sedang berkumpul di Jalan HR. Muhammad, Surabaya dengan niat konvoi," ujar Sholeh dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com, Senin (05/12/2022) malam.
Sholeh meneruskan, jika mereka melanjutkan konvoi ke arah Timur mengelingi Jl Darmo berlanjut ke kawasan Middle East Ring Road (Merr) Merr – Jl. Keputih – sampai ke Institut Teknologi Sepuluh Nopember untuk mencari anggota perguruan silat PN. Karena, mereka menerima informasi jika lawannya sedang nongkrong di warkop Keputih.
“Sesampai di daerah Keputih oknum perguruan itu sempat merusak Warkop Krewul. Padahal nggak ada lawannya di situ tapi menyerang secara ga jelas. Mereka datang ke Sukolilo karena katanya lawannya ada di situ,” imbuh Sholeh.
Setelah itu, mereka melanjutkan konvoi masuk ke arah Kampus ITS Surabaya. Disana, mereka merusak salah satu portal. Warga yang geram lantas menghubungi Polsek Sukolilo. Sambil menunggu polisi datang, warga ikut melawan para pelaku yang semakin brutal.
“Sebagian oknum itu diamankan di daerah kampus ITS dan sebagian di Jl. Kejawen. Mereka juga sempat dimassa warga,” imbuh Sholeh.
Dari peristiwa tersebut, sejumlah warga mengalami luka dan 4 anggota Polsek Sukolilo juga menjadi korban. Ke 12 pelaku kini masih diamankan di Polsek Sukolilo.
Berikut adalah identitas dari 12 pelaku oknum perguruan yang membuat rusuh di kawasan Keputih:
1. Nama : MRK
Usia : 17
Pek : Siswa SMA
Alamat : Laka Santri gang 1 Surabaya
Perguruan : Tidak ikut
2. Nama : RAP
Usia : 19
Pek : Tidak kerja
Alamat : Lakasantri gang 3A Sby
Perguruan : KS
3. Nama : MDS
Usia : 20
Pek : Tidak kerja
Almat : Lakasantri Gang 1G Sby
Perguruan : Tidak Ikut
4. Nama : NR NUR ROHMAT
Usia : 20
Pek : Swasta
Asal : Kembang Bau Lamongan
Perguruan : KS
5. Nama : AG
Usia : 16
Pek : _
Asal : Babatan Mantup, Lamongan
Perguran : KS
6. Nama : RA
Usia : 26
Pek : Kuli Bangunan
Asal : Jl. Lakasantri No. 2 Surabaya
Perguruan : KS
7. Nama : MZ
Usia : 17
Pek : Siswa SMK
Asal : Kepuh Kiriman, Sidoarjo
Perguruan : KS
8. Nama : RT
Usia : 16
Pek : Siswa SMA
Asal : Manukan Bakti Surabaya
Perguruan : KS
9. Nama : RM
Usia : 18
Pek : Siswa SMK
Asal : Brebek Kusuma, Sidoarjo
Perguruan : KS
10. Nama : KI
Usia : 18
Pek : Siswa SMK
Asal : Setro Menganti, Gresik
Perguruan : KS
11. Nama : GS
Usia : 15
Pek : Siswa SMK
Asal : Menganti Gresik
Perguruaan : KS
12. Nama : AJ
Ttl : 21
Pek : Swasta
Asal : Manukan S
Berita Terkait
-
Profil Jaiden Law, Winger Keturunan Surabaya Kelahiran Sydney yang Bakal Trial di Klub Spanyol
-
Rayhan Hanan Buka-bukaan Soal PR Besar Persija Jakarta, Optimis Bangkit?
-
BRI Liga 1: Imbangi Persija, Misi Persebaya Surabaya Masih Belum Tuntas?
-
Wawali Surabaya Dilaporkan Polisi! Gara-Gara Bela Pekerja yang Ijazahnya Ditahan?
-
Siapa Miles de Vries? Winger FC Utrecht Keturunan Surabaya OTW Bela Timnas Indonesia di Piala Dunia
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus Penahanan Ijazah Masuk Babak Baru, Wali Kota Surabaya Intruksikan Cek Semua Perusahaan
-
Heboh Isu KPK Geledah Dispora Jatim, Terungkap Fakta Sebenarnya
-
Terungkap Korban Oknum Guru Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Lebih Banyak
-
Berkat Program BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
-
UMKM Binaan BRI Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura