SuaraJatim.id - Seorang petani, Jumali warga Desa Dukohlor, Kecamatan Malo, Kabupaten Bojonegoro mengaku melihat harimau. Hewan tersebut diduga dilihatnya sedang berjalan di sekitaran lahan pertanian milik warga.
Berdasarkan informasi Jumali, dia melihat harimau tersebut saat sedang memupuk lahan jagung miliknya.
Jumali melihatnya pada Selasa (10/10/2023) sekitar pukul 11.00 WIB. Warga kemudian melaporkan kejadian tersebut kepada Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kabupaten Bojonegoro.
Damkarmat Bojonegoro langsung mengirimkan tim untuk mengecek lokasi dilihatnya harimau tersebut.
“Adanya laporan dari masyarakat ada binatang yang di perkirakan harimau. Pos kota menindaklanjuti untuk melakukan pengecekan dan penangkapan ke lokasi,” ujar Kepala Damkarmat Kabupaten Bojonegoro, Ahmad Gunawan disadur dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com, Rabu (11/10/2023).
Gunawan mengungkapkan, kesaksian Jumali diketahui harimau tersebut berjalan sekitar 12 meter.
Hasil pencarian sementara yang dilakukan pukul 17.42 WIB belum diketahui keberadaan harimau tersebut. Petugas juga belum menemukan petunjung, termasuk jejak kaki, mengingat lahan sedang kering.
“Setelah dicek bersama warga dan petugas Satpol PP setempat, tidak ditemukan adanya tanda-tanda. Termasuk jejak kaki, karena lahan kering,” katanya.
Baca Juga: Viral Siswa SD di Bojonegoro Dikatain Guru Gegara Bawa Bekal Lauk Ulat: Tinggi Protein Pak
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
CEK FAKTA: Desain Uang Terbaru Rupiah Tanpa Tiga Nol, Benarkah?
-
2 PMI Asal Ponorogo Dikabarkan Jadi Korban Kebakaran di Hong Kong, Dinasker Buka Suara
-
Kronologi 2 Sopir Truk Dirampok di Lamongan, Seorang Dianiaya hingga Luka-luka!
-
Polisi Ringkus Kakek Cabuli Anak di Bondowoso, Bujuk Korban dengan Rp 5 Ribu!
-
Pencarian Bocah Hilang di Blitar Dihentikan, Ini Alasannya