Ia pun mengaku beruntung, di saat situasi sulit semuanya melakukan kegotong-royongan dan soliditasnya untuk saling menjaga satu dengan yang lain.
"Ketika Allah memberikan ujian memberikan tantangan ternyata soliditas dan solidaritas persaudaraan kita mengalami kekuatan yang luar biasa," ungkapnya.
"Dan di saat itulah saya merasa kita ini ber-Indonesia lahir batin 100%. Marilah tetap ber Indonesia lahir batin 100% dalam keadaan yang mungkin dinamikanya berbeda antara sekarang dengan yang kemarin," tandasnya.
Sementara itu Ketua Dewan Juri Mohammad Nuh menambahkan pandemi covid-19 menghantam dunia, tak terkecuali Indonesia. Menurutnya, selama 2 tahun mengahadapi wabah pandemi, Provinsi Jatim dinilai paling baik menangani wabah pandemi covid-19.
"Melalui Jatim Bangkit Awards kita ingin membangun budaya apresiasi konstruktif dan investasi untuk semua termasuk Provinsi Jatim," tuturnya.
Menurutnya, apresiasi yang diberikan kepada Jatim juga menghidupkan budaya apresiasi konstruktif. Artinya budaya mengucapkan terima kasih kepada siapapun yang memiliki prestasi.
Maka dari itu, lanjutnya, salah satu yang paling mahal untuk dilakukan saat ini dan seterusnya adalah belajar berterimakasih dan apresiasi kepada siapapun yang berprestasi. "Insyaallah ada spiral positif supaya orang terus berprestasi," pungkasnya.
Adapun Gubernur Khofifah turut menyerahkan penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023 kategori Kabupaten/Kota dengan program pemulihan dari dampak pandemi terbaik, yakni Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Tuban, Kabupaten Sidoarjo, Kabupaten Sumenep, Kota Surabaya dan Kota Madiun.
Baca Juga: Hari Jadi Jatim ke-78, Gubernur Khofifah Ajak Masyarakat Bawa Semangat Jer Basuki Mawa Beya
Berita Terkait
-
Prabowo Belum Tentukan Cawapres, Begini Hitung-hitungan Pengamat Politik Unsoed
-
Waroeng Steak & Shake Raih Penghargaan TOP Halal Award 2023
-
Gubernur Khofifah: Wujudkan Pemilu Damai , Hindari Politik Identitas dan Ujaran Kebencian
-
Brantas Abipraya Kantongi Penghargaan Best Commercial Reputation in Construction Category
-
Gubernur Khofifah Dorong Pj Bupati/Walikota Teruskan Hasil Pemeriksaan BPK
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan