SuaraJatim.id -
Pemandangan mengerikan terpampang di Jalan Raya Tanah Merah. Tiga orang terlibat carok pada Rabu (8/11/2023) siang.
Dua pelaku membacok seorang korban dengan menggunakan celurit. Anggota DPRD Bangkalan Musawwir menyaksikan peristiwa tersebut.
Dia menceritakan, saat itu sedang melintas di Jalan Raya Tanah Merah. “Kebetulan saja saat lewat jalan tersebut, saya melihat carok berusaha untuk melerai dengan teriak,” kata Musawwir dikutip dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com.
Mendengar teriakan tersebut, dua orang pria yang diduga sebagai pelaku langsung kabur membawa celurit yang dipakai membacok.
Baca Juga: Gempa Bermagnitudo 5,5 Guncang Bangkalan Jatim!
Aksi carok tersebut sempat terekam oleh kamera ponsel milik warga. Dalam video terlihat dua orang yang diduga sebagai pelaku membacok seseorang korbannya.
Tampak juga anggota DPRD Bangkalan membantu mengevakuasi korban. “Saya hanya mendatangi korban dengan dibantu oleh warga untuk mengevakuasi korban ke Puskesmas terdekat,” katanya.
Musawwir juga sempat menanyakan kepada korban. “Saya tanya kepada korban, katanya orang Kecamatan Sepulu,” katanya.
Informasi yang berhasiul dikumpulkan, korban berinisial H warga Kecamatan Sepulu yang menikah dengan perempuan warga Desa Dumajah, Kecamatan Tanah Merah.
Sementara itu, Kapolres Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya mengatakan, membenarkan peristiwa tersebut.
Baca Juga: BRI Liga 1: Madura United Jamu PSIS Semarang di Stadion Gelora Bangkalan
Saat ini kasus tersebut tengah ditangani Polsek Tanah Merah. “Sudah ditangani polsek, nanti kami update,” katanya.
Berita Terkait
-
Mengintip Harga Menu Bebek Carok: Bisnis Tretan Muslim Disorot gegara Curhatan King Abdi
-
Kumpulan Masakan Buatan Istri Tretan Muslim, Saling Klaim Resep Bebek Carok dengan King Abdi
-
Istri Tretan Muslim Lulusan Mana? Resep Bebek Caroknya Kalahkan King Abdi Jebolan MasterChef
-
Tretan Muslim Angkat Suara Soal Isu Depak King Abdi dari Bebek Carok Usai Ambil Alih Resep
-
Siapa Pembuat Resep Bebek Carok? Tretan Muslim Bantah Pengakuan King Abdi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi