SuaraJatim.id - Makan siang gratis merupakan salah satu program dari pasangan calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) dari nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabumming Raka.
Program itu terus digaungkan pasangan yang diusung Koalisi Indonesia Maju (KIM) itu. Salah satunya saat Giibran melakukan debat cawapres yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Jumat (22/121/2023 lalu.
Video Gibran menyampaikann program makan siang gratis itu bahkann sampai viral di media sosial (Medsos) Instagram. Salah satu akun yang mengunggah adalah @gibran.rakabuming_.
Di video tersebut, Gibran mengatakann program makan siang gratis adalah sebuah investasi. Khususnya untuk memenuhi visi misi IIndonesia Emas.
Baca Juga: Survei Indikator: Pasangan Prabowo-Gibran Unggul Mutlak di Jatim, Pemilih NU Condong ke Gerindra?
Hal senada juga dituliskan pengunggah di videonya. Ia mengutip perkataan putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) tersebut.
"Gibran: Program Makan Siang Adalah Investai Indonesia Emas," tulisnya, disadur Selasa (26/12/2023).
Keterangan sama juga dituliskan admin di unggahannya. Kali ini ia menambahkan satu kata saja.
"Program Makan Siang Gratis Adalah Investasi Indonesia Emas.," ucapnya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Kondisi Terbaru Relawan Prabowo-Gibran yang Ditembak OTK di Sampang, TKN: Mohon Doanya
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka memberikan pujian yang diduga ditujukan untuk program makan siang gratis milik Prabowo-Gibran.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Menjawab Tantangan Industri Film: Saatnya Cetak Sineas Unggul dari Bangku Kuliah
-
Proyek Ambisius, Eksekusi Amburadul: Mengulik Kontroversi Program Makan Bergizi Gratis
-
Hanya di Era Prabowo-Gibran! Rakyat Terpaksa Kuras Habis Uang Tabungan
-
Program MBG Berjalan 3 Bulan, Dikritik Masih Berantakan: Ada Kasus Keracunan Hingga Menu Tinggi Gula
-
Pemerintah Lebih Pilih Guru ASN dan PPPK untuk Sekolah Rakyat, Ini Kata Mensos
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Daftar Smartwatch Harga di Bawah Rp 500 Ribuan, Punya Fitur Tak Kalah Menarik
-
Liburan ke Taiwan Jadi Tren Masyarakat Indonesia
-
2 Link DANA Kaget Hari Ini, Lumayan untuk Belanja Promo Indomaret
-
Gubernur Khofifah: Laju Tanam Padi Terbesar, Wujudkan Kedaulatan Pangan di Jawa Timur
-
Jatim Cetak Sejarah: 10 Tahun Berturut-turut Raih Opini WTP dari BPK!