SuaraJatim.id - Gibran Rakabuming Raka sering menoleh ke belakang saat berada di tengah kerumunan. Hal itu diduga dilakukan Gibran karena merasa khawatir sang istri, Selvi Ananda tertinggal.
Yah, untuk diketahui, kegiatan kampanye calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 2 tersebut sering didampingi Selvi Ananda. Tak jarang, Selvi juga ikut berpergian dengan Gibran ke luar kota.
Video Gibran yang menoleh ke belakang untuk memastikan keberadaan Selvi beredar di media sosial (Medsos) Instagram. Salah satu akun yang mengunggah adalah @gibran.rakabuming_.
Dalam video tersebut, terdapat narasi diberikan pembuat konten. Ia menuliskan Gibran khawatir dengan Selvi.
Baca Juga: Puluhan Kiai dan Gus se-Jatim Dukung Prabowo-Gibran, Alasan di Baliknya Diungkap Sosok Ini
"Momen Mas Gibran Selalu Khawatir. Berkali-kali Mantau Mba Selvi Supaya Gak Ketinggalan," tulisnya, disadur Sabtu (30/12/2023).
Admin dari akun itu juga memberikan keterangan lain di unggahannya. Ia menyebut, putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu memiliki kepribadian yang cuek.
Walaupun begitu, Gibran tetap menunjukkan rasa perhatiannya kepada Selvi. Salah satunya dengan memastikan keberadaan Selvi agar tak jauh darinya saat berada di kerumunan.
"Mas Gibran Meskipun Cuek Tp Tetap Perhatian Yaah ke mba Selvi , ...," ucapnya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Survei FAPTI: Prabowo-Gibran Maju ke Putaran Kedua Pilpres 2024, Bagaimana dengan Ganjar dan Anies?
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Beberapa dari mereka menyebut Gibran adalah suami yang setia.
"Modelan begini ni laki laki yg paling setia," kata @pinas*****.
"Ini yg di ajarkan orang tuanya ingat istri mu.. saat anda sdh di depan... Semoga berkah ," ucap @ssgre*****.
"mas gibran hebat istri nya cantik lagi.semoga mas gibran menang," ujar @tata.*****.
"Mb Selvi tau diri karena ini kepentingan Mas Gibran " Mb Selvi harus dalam pengawalan safety " ," terang @utari*****.
"Mas Gibran,Alhamdulilah mb Selvi aman," tegas @liesa*****.
Berita Terkait
-
Gibran Minta PPDB Online Zonasi Dihapus, Apa Gantinya?
-
Momen Gibran Naik Pesawat Kelas Ekonomi Bikin Kaos Belasan Juta Selvi Ananda Disorot Lagi: Sok Sederhana!
-
Apa Itu Es Cekek? Minuman Bocah Yang Ditukar Wapres Gibran Dengan Susu
-
44 Unggahan Lenyap, Ada Akun Kaskus Lain yang Hapus Postingan Fufufafa?
-
Gibran Tukar Es Cekek Milik Bocah dengan Susu, Ketahui Bahaya Minuman Rasa Buah yang Tinggi Gula
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung