SuaraJatim.id - Surabaya dikenal dengan kulinernya. Banyak ragam makanan yang wajib dicoba bila berkunjung ke kota tersebut.
Beberapa di antaranya memiliki rasa yang khas. Siap menggoyang lidah para pecinta kuliner.
Berikut ini kuliner dan tempat makan legendaris di Surabaya yang harus dicoba saat berkunjung ke tempat tersebut.
1. Sate Klopo Ondomohen Bu Asih
Pertama ada sate klopo Ondomohen. Kuliner ini telah menjadi ciri khas Kota Surabaya. Salah satu Sate Klopo Ondomohen yang terkenal ialah Bu Asih. Kedai ini telah buka mulai Tahun 1945.
Lokasinya ada di Jalan Walikota Mustajab Nomor 36, Surabaya. Tempat ini buka mulai pukul 07.00-23.00 WIB.
2. Pecel Semanggi Jalan Genteng Besar
Berikutnya ada Pecel Semanggi Jalan Genteng Besar. Layaknya pecel, kuliner ini menggunakan bumbu kacang. Namun yang membedakan ialah sayur yang dipakai dari daun semanggi.
Pecel Semanggi Jalan Genteng Besar terbilang legendaris karena sudah buka sejak 1950.
Baca Juga: Kelakuan Bejat Ayah Tiri di Surabaya Terbongkar, Anak Kandung Diduga Jadi Korbannya
3. Lontong balap Pak Gendut
Berkunjung ke Surabaya wajib mencicipi lontong balap. Kuliner ini menjadi ciri khas Kota Pahlawan. Salah satu yang tempat legendaris ialah Lontong Balap Pak Gendut yang telah berdiri sejak tahun 1950.
5. Soto Madura Gubeng Pojok
Mencari soto Madura di Surabaya, coba mampir ke Gubeng Pojok. Konon, pemilik soto Madura Gubeng Pojok tersebut telah berjualan sejak 1947.
6. Rawon Setan
Kuliner satu ini juga tak boleh dilewatkan bila berkunjung ke Surabaya. Salah satu yang populer adalah Rawon Setan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
BRI Dukung Prestasi Atlet Indonesia Peraih Medali SEA Games 2025 Lewat Penyaluran Bonus
-
Tragis Kecelakaan Kereta Api di Bojonegoro, Pengendara Motor Tewas Ditabrak Argo Bromo Anggrek
-
Detik-detik Truk Muatan Cabai Tabrak Motor di Mojokerto, Seorang Tewas dan Sopir Luka Parah
-
Fakta Baru Skandal Ponpes Bangkalan, Dua Bersaudara Oknum Lora Diduga Lecehkan Santriwati yang Sama
-
Rumah 2 Lantai Terbakar di Simo Gunung Surabaya, 6 Penghuni Luka-luka