5. Baterai
Dari segi daya, laptop ini dibekali dengan kekuatan baterai hingga 18 jam yang didukung pengisian cepat yang mampu mengisi daya hingga 50% dalam waktu 30 menit saja. Pengisian daya dimungkinkan dengan adaptor USB-C 67 watt.
6. Fitur unggulan
Untuk mendukung kebutuhan multimedia dan kreativitas layar MacBook Air 15 inci menyediakan hingga 1 miliar warna. Dengan demikian, akurasi visual dapat lebih diandalkan.
Bukan hanya itu, laptop yang satu ini juga dilengkapi sistem audio dengan 6 speaker yang mengelilingi laptop. Hal ini tentunya akan membuat pengalaman mendengar lagu, menonton film, hingga melakukan pengeditan video menjadi lebih apik. Ditambah dengan tiga mikrofon algoritma beamforming.
Fitur pendukung lainnya adalah dua port Thunderbolt, jack audio 3,5mm, dukungan pengisi daya magnet MagSafe, Bluetooth 5.0, Wi-Fi 6 802.11, Touch ID (Sensor sidik jari) sebagai sistem keamanan perangkat, Magic keyboard backlit dan Force Touch Trackpad.
7. Pilihan Warna
Yang menariknya, laptop ini tersedia dalam 4 pilihan warna menawan dan masing-masing dilengkapi dengan kabel pengisian daya Magsafe berwarna senada.
8. Harga
Harga Macbook Air tipe M2 yang ditawarkan sangat beragam, tergantung kepada besaran penyimpanannya.
Berikut harga Macbook Air M2:
* Macbook Air M2 256GB – Rp 21.000.000
* Macbook Air M2 512GB – Rp 26.000.000
Untuk mendapatkan Macbook Air M2, anda bisa membelinya di Blibli yang merupakan salah toko online terkemuka di Indonesia.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Bukan Sekadar Letusan Biasa: PVMBG Ungkap Rekaman Gempa Getaran Banjir Semeru yang Bikin Khawatir
-
Pilu Petani Lombok, Ladang Rusak Diterjang Awan Panas Semeru
-
Di Tengah Keriuhan, Relawan Kesehatan Jadi Penopang Pengungsian Erupsi Semeru
-
Cerita Lansia 90 Tahun Saat Mengungsi Akibat Erupsi Gunung Semeru
-
Aktivitas Gunung Semeru Belum Stabil, Awan Panas Masih Mengancam!