SuaraJatim.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi ugal-ugalan pengendara mobil Honda Civic di jalan raya, beredar di media sosial. Mobil tersebut bahkan hampir adu banteng dengan sebuah truk.
Aksi itu sempat terekam video amatir dan dibagikan oleh akun Instagram @pasuruanapik_.
Dalam video berdurasi 55 detik itu terlihat sebuah mobil Honda Civic berwarna hitam dengan plat nomor N 222 TRM melaju cukup kencang di jalan raya yang ramai kendaraan.
Di awal video tampak mobil itu menyalip kendaraan lain lewat lajur kiri. Bahkan seorang pesepeda sempat kaget hingga oleng.
Baca Juga: Viral Pengantar Jenazah Lewat Depan Pelaminan Usai Acara Akad di Gresik
Pengendara mobil juga tampak menyalip dengan cara ugal-ugalan hingga membahayakan pengendara lain.
Dalam video juga terlihat sebuah truk sampai oleng karena menghindari mobil tersebut.
Mobil itu tampak melaju kencang di tengah garis marka jalan dan menyalip banyak kendaraan di depannya.
Diketahui video itu berlokasi di kawasan Probolinggo-Lumajang, Jawa Timur.
Unggahan video itu pun langsung ramai komentar dari warganet. "Ambulans meski keburu-buru gak gini-gini amat ngebutnya," ujar henz***
Baca Juga: Ngeri! Detik-detik Bocah Naik Sepeda Listrik Tertabrak Motor di Jalan Raya
"Pengin beli ferrari gak kuat, akhirnya halu sambil nyetir honda," kata diana***
"Di jalan raya sok-sokan arogan sok-sokan kenceng, diajak ke sirkuit panik," komen salman***
"Driver model gini ini cocok disegerakan ke alam lain min," kata edy***
"Aku kasihan sama bapak yang pakai sepeda ontel, kesrempet weh," komen dvna***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Send The Song.xyz Apakah Aman? Jangan FOMO Ikut Tren, Cek Dulu Keamanannya!
-
Viral Video Cabup Indramayu Marahi 'Wong Cilik', Susi Pudjiastuti Ikut Sedih
-
Viral! Polisi Pukul Sopir Taksi Online, Kapolda Maluku Copot Jabatan Pelaku Meski Sudah Damai
-
Netizen Bandingkan Kasus Tom Lembong dan Fufufafa, Beda Perlakuan?
-
Viral Pengantin Akad Nikah Pakai Green Screen: Ngakak! Ijab Kabul di Bulan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Survei The Republic Institute di Pilwali Kota Madiun: Maidi-Bagus Jauh dari 2 Paslon Lain
-
Cawagub Emil Dardak Pastikan Pembangunan Infrastruktur Merata Hingga Selatan Jatim
-
Pemeliharaan Ekosistem, Pendakian Gunung Arjuno-Welirang Ditutup
-
Habib Ali Zainal Abidin: Risma InsyaAllah Punya Catatan Banyak
-
Buntut Debat Pilbup Blitar Dihentikan, Tim Paslon Rijanto-Beky Laporkan Rini-Goni ke Bawaslu