SuaraJatim.id - Jadwal imsakiyah sangat dicari di Bulan Ramadan. Isinya mengenai panduan berpuasa dan jadwal waktu salat.
Ramadan merupakan bulan suci penuh berkah. Bulan ini memiliki keutamaan dan keistimewaan yang cukup besar dibanding lainnya. Beribadah di bulan ini akan dilipatgandakan amal ibadahnya.
SuaraJatim.id telah merangkum jadwal imsakiyah untuk memudahkan kamu warga Madiun dan sekitarnya beribadah. Berikut ini jadwalnya:
- Madiun
Imsak 04:13 WIB
Subuh 04:23 WIB
Zuhur 11:43 WIB
Asar 14:57 WIB
Magrib 17:45 WIB
Isya 18:53 WIB
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Surabaya dan Sekitarnya 25 Maret 2024, Cek Juga Tempat Berburu Takjil
- Nganjuk
Imsak 04:11 WIB
Subuh 04:21 WIB
Zuhur 11:41 WIB
Asar 14:55 WIB
Magrib 17:43 WIB
Isya 18:52 WIB
- Magetan
Imsak 04:13 WIB
Subuh 04:23 WIB
Zuhur 11:44 WIB
Asar 14:58 WIB
Magrib 17:45 WIB
Isya 18:54 WIB
- Ponorogo
Imsak 04:13 WIB
Subuh 04:23 WIB
Zuhur 11:43 WIB
Asar 14:57 WIB
Magrib 17:45 WIB
Isya 18:53 WIB
Amalan di Malam Nuzulul Quran
Malam Nuzulul Quran merupakan salah satu yang istimewa di Bulan Ramadan. Umat muslim dianjurkan untuk mengisinya dengan beribadah dan berdoa di malam tersebut.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Surabaya dan Sekitarnya 23 Maret 2024
Mengutip dari NU Online ada tiga amalan yang bisa dilakukan di malam Nuzulul Quran.
- Membaca Al-Quran
Beberapa ulama menyarankan untuk mengisi malam Nuzulul Quran dengan membaca Al-Quran.
- Perbanyak I'tikaf
Umat Islam juga dianjurkan untuk memperbanyak i'tikaf atau berdiam diri di dalam masjid. Dianjurkan untuk membaca Al-Quran dan dzikir saat i'tikaf.
- Salat malam dan berdoa
Terakhir yang bisa dilakukan umat muslim di malam Nuzulul Quran, dianjurkan untuk memperbanyak salat malam dan berdoa.
Berita Terkait
-
Puasa Paskah 2025 Tanggal Berapa? Ini Jadwal Lengkap dan Aturan Pantangannya
-
Apakah Puasa Syawal Harus Bayar Hutang Puasa Ramadhan Dulu? Ini Penjelasannya
-
Bacaan Niat Puasa Syawal Digabung dengan Puasa Senin Kamis, Apakah Boleh?
-
Puasa hingga Mindful Eating, Solusi Jitu Turunkan Berat Badan Sehabis Lebaran
-
Pertamina Energy Terminal Pastikan Jaga Pasokan BBM dan LPG di Ramadan-Idulfitri 2025
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
Terkini
-
Dari Desa untuk Warga, THR dan Jaminan Sosial Wujud Kepedulian Desa Wunut
-
Wanita Probolinggo Ditemukan Tewas Misterius di Pinggir Jalan
-
BRI Sokong UMKM Habbie: Minyak Telon dengan Ragam Aroma Terbanyak untuk Pasar Global
-
Jumlah Wisatawan ke KBS Surabaya Diprediksi Meningkat Hingga Hari Minggu
-
10 Korban Longsor di Jalur Cangar-Pacet Berhasil Ditemukan