SuaraJatim.id - Video rekaman CCTV yang menunjukkan detik-detik seorang pengendara motor terjatuh gara-gara menabrak pintu mobil yang tiba-tiba terbuka, beredar di media sosial.
Peristiwa itu terjadi di depan Toko Ban Dewa Angin, Jalan Raya Mojoagung, Jombang, Jawa Timur, Senin (8/4/2024).
Dalam video yang dibagikan oleh akun Instagram @andreli_48, terlihat sebuah mobil Toyota Kijang berhenti di bahu jalan, tepatnya di depan toko ban.
Tak lama setelah berhenti, sopir tiba-tiba membuka pintu tanpa memperhatikan pengendara lain di belakangnya.
Baca Juga: Heboh! Satu Keluarga Salat di Halaman Monumen Simpang Lima Gumul Kediri, Tuai Pro dan Kontra
Benar saja, di saat bersamaan melintas pengendara motor yang berboncengan.
Pemotor itu pun menabrak pintu mobil hingga terjatuh ke aspal. Bukannya segera menolong, si sopir justru lebih memilih mengecek pintu mobilnya.
Sementara itu warga yang berada di lokasi langsung gerak cepat menolong pemotor tersebut.
Aksi sopir mobil itu pun membuat warganet geram.
"Masih sempet-sempetnya ngecek pintu mobil sendiri. Itu langsung samperin yang jatuh apa gimana kek," ujar fahrud***.
Baca Juga: Nyaris Babak Belur, Pencuri 'Cosplay' Pocong di Ponorogo Ditangkap Warga
"La kok malah cek pintu mobil, gak buru-buru cek yang jatuh. Agak laen memang sopirnya," imbuh zizya***.
"Fix yang salah yang buka pintu mobil bro," kata dieng***.
"Untungnya gak ada truk atau trailer di belakangnya," komen aa***.
"Tipe orang yang gak mau ngaku salah nih, laganya kayak yang paling bener. Merasa kaya karena punya mobil," ujar virgia***.
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Ivar Jenner Dapat Suntikan Semangat, Rombongan Keluarga Besar dari Jember Datang ke Stadion GBK
-
Tak Cuma Makam, Viral Rumah Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Malah Jadi Tempat Wisata Warga
-
Fakta Baru Kecelakaan Tol Cipularang, Ada Jejak Rem Sebelum KM 92
-
Terungkap, Ivan Sugianto Juga Suruh Siswa SMA Sujud dan Menggonggong Saat Dimediasi Kepala Sekolah
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Hotman Paris Turun Tangan, Siap Bantu Ibu Siswa SMA yang Disuruh Menggonggong
-
Duh! Oknum Polisi di Kediri Kedapatan Nyabu, Begini Nasibnya Kini
-
Tragedi Berdarah di Surabaya: Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan, Diduga Dibunuh
-
Komisi B DPRD Jatim Harap Penyerapan Susu Sapi Peternak Lokal Bisa Lebih Besar
-
Mampir ke Wisata Trawas Mojokerto, Risma Sempat Bikin Heboh