SuaraJatim.id - Banjir menerjang dua desa di Magetan pada lebaran hari kedua, Kamis (11/4/2024). Air menggenangi sejumlah rumah warga.
Hujan deras yang mengguyur Magetan menyebabkan dua desa terendam banjir, yakni di Temboro dan Karas.
Di Karas, banjir menggenangi ruas jalan penghubung dengan Kecamatan Kendal, Ngawi. Akibatnya, arus lalu lintas di jalan antar-kabupaten tersebut tersendat.
Kendati demikian, banjir tidak sampai memutus jalan tersebut. Kendaraan roda dua dan roda empat masih bisa melintas.
Baca Juga: Lebaran, Warga Pasuruan, Sidoarjo, Bangkalan, dan Banyuwangi Kebanjiran
Selain merendam jalan, banjir juga merendam pemukiman. Air masuk ke dalam rumah warga.
“Hujannya deras selama beberapa jam. Lapangan desa, di dekat rumah saya juga terendam. Ada yang masuk rumah warga juga,” kata Afifah, salah satu warga Desa Jungke dilansir dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com.
Air mulai surut pada malam hari. Namun, petugas gabungan dari BPBD Magetan dan TNI Polri masih terus memantau lokasi.
Petugas juga terus melakukan pendataan terhadap dampak luapan air tersebut.
Baca Juga: Korban Banjir di Pasuruan Bertambah, 2 Orang Meninggal Dunia
Berita Terkait
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Tinggal di Komplek Elit, Depan Rumah Fateh Halilintar Tetap Kebanjiran
-
Timnas Indonesia Vs Arab Saudi: Suporter Rela Berbasah-basahan Demi Dukung Garuda
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Gunakan Alat Seadanya, Emil Dardak Ikut Turunkan APK
-
APK Calon Kepala Daerah Dibersihkan dari Jalanan Kota Surabaya
-
Cari Smartphone Samsung yang Terbaru? Ini Rekomendasinya
-
BRI Dukung Penuh OPPO Run 2024, Ada Diskon hingga Cashback Menarik
-
Kosongkan Tribun Utara, Suporter Persik Bentangkan Spanduk 'Kick Politik for Football'