BREAKING NEWS: Bojonegoro Diguncang Gempa Magnitudo 3,3
SuaraJatim.id - Gempa bumi mengguncang Bojonegoro dengan magnitudo 3,3 pada Senin (22/4/2024) sore.
Informasi yang dibagikan BMKG melalui akun X resminya mengungkapkan gempa bumi mengguncang Bojonegoro pada pukul 16:05:16 WIB.
Titik lokasi gempa terjadi 3 kilometer Barat Laut dari pusat Kabupaten Bojonegoro.
"Lok:7.13LS, 111.86BT (3 km BaratLaut BOJONEGORO-JATIM), Kedlmn:10 Km #BMKG," cuit akun BMKG dikutip.
Baca Juga: Tuban Diguncang Gempa Magnitudo 5,0, Dirasakan Kuat di Pulau Bawean
"Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis BMKG lagi.
Belum diketahui dampaknya terhadap wilayah sekitar pusat gempa. Pihak BMKG masih akan terus memperbaharui informasinya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
Cuan Akhir Pekan! 3 Link Saldo DANA Kaget Tersedia untuk Kamu yang Sat Set
-
Sah! Megawati Menikah dengan Dio Novandra, Gio Sampai Hadir Jauh-jauh ke Jember
-
BSU dan Bansos Belum Cair? Segera Klaim 3 Link Saldo DANA Kaget Ini dan Dapatkan Cuan Hari Ini
-
Bacaan Niat Puasa Asyura Lengkap dengan Artinya
-
Panduan Lengkap 2025: Cara Beli Nomor Virtual Telegram untuk Verifikasi Aman