SuaraJatim.id - Kabupaten Sumenep di Jawa Timur memiliki potensi besar untuk mengembangkan pariwisata sebagai lokomotif ekonomi daerah. Hal ini didukung oleh kekayaan alam dan budaya yang dimiliki Sumenep.
Bupati Sumenep Achmad Fauzi Wongsojudo mengaku terus mendorong sektor pariwisata dapat memacu pertumbuhan ekonomi di wilayahnya.
Dia sadar, pariwisata bisa membawa dampak cukup besar untuk menyejahterakan masyarakat, salah satunya pada usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).
“Jadi sektor pariwsata ini akan menjadi pengungkit pertumbuhan ekonomi. Dengan kunjungan wisata yang semakin meningkat maka sektor UMKM akan terus bergeliat dan masyarakat akan semakin sejahtera,” katanya, Selasa (1/5/2024).m
Baca Juga: Sumenep Gelar Festival Permainan Tradisional, Cek Tanggalnya
Fauzi mengeklaim jumlah kunjungan wisatawan terus meningkat. Pada libur lebaran misalnya, jumlah kunjungan wisatawan mencapai 60.321 orang. Tidak hanya lokal, turis asing juga datang ke Sumenep, salah satunya dari Yaman.
Ketua DPC PDIP itu mengatakan, dengan meningkatnya kunjungan wisata tersebut, maka pertumbuhan ekonomi di Sumenep pada tahun 2024 diprediksi akan melonjak. Sebab, sektor UMKM yang menjadi penopang ekonomi di Sumenep ikut ketiban berkah, sehingga berkembang pesat.
“Kami optimis bahwa peningkatan kunjungan wisata itu akan mendongkrak pertumbuhan ekonomi, karena sektor UMKM ketiban berkahnya,” katanya.
Berikut ini beberapa destinasi wisata unggulan yang bisa dikunjungi di Sumenep.
1. Pulau Giliyang
Baca Juga: Pria di Sumenep Nekat Ancam Polisi dengan Pisau, Begini Endingnya
Pulau Giliyang merupakan pulau kecil di Kepulauan Gili, Jawa Timur, Indonesia. Pulau ini terletak di sebelah timur Pulau Madura dan berbatasan dengan Selat Madura di sebelah utara, Laut Jawa di sebelah timur dan selatan, serta Selat Gili Raja di sebelah barat. Pulau Giliyang merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Dungkek, Kabupaten Sumenep.
Berita Terkait
-
Liburan Paskah Tak Perlu Mahal, Ini 5 Wisata Magetan di Bawah Rp 30 Ribu
-
Gili Trawangan, Wisata Incaran Turis Lokal Maupun Mancanegara di Lombok
-
5 Tempat Wisata di Garut yang Lagi Hits, Cocok Dikunjungi Saat Libur Paskah
-
Menaksir Biaya Wisata Luar Angkasa seperti Katy Perry: Artis Dapat Gratis?
-
Kawasan Pesisir Jakarta Jadi Primadona Wisata Selama Libur Lebaran 2025, Ini Daya Tariknya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia