SuaraJatim.id - Puskesmas Kutorejo, Kabupaten Mojokerto terbakar pada Jumat (3/5/2024). Satu ruangan hangus terbakar.
Peristiwa tersebut terjadi pukul 14.10 WIB. Berdasarkan keterangan saksi, api pertama kali muncul dari ruangan vaksinasi.
Kebakaran diketahui pertama kali oleh petugas kebersihan yang mencium bau sangit.
Pihak puskesmas langsung menguhungi pemadam kebakaran (damkar) milik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mojokerto.
Baca Juga: Rekam dan Sebar Video Asusila dengan Pacar, Pria di Mojokerto Kena Batunya
Petugas pun berusaha memadamkan api yang membakar ruangan 3×3 meter persegi tersebut. Sekira pukul 14.50 WIB, api berhasil dipadamkan petugas damkar.
Tidak ada orang di dalam ruangan vaksin saat terjadi kebakaran. Namun api membakar sejumlah barang yang ada di dalamnya.
Polisi masih melakukan penyelidikan yang menjadi penyebab kebakaran yang terjadi UPT Puskesmas Kutorejo.
Kepala Bidang (Kabid) Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Mojokro, Parmanto mengatakan, dugaan sementara kebakaran disebabkan korsleting listrik.
“Tafsiran kerugian masih dilakukan penghitungan,” ungkapnya.
Baca Juga: Gudang Beras di Balen Bojonegoro Terbakar, Mesin Penggilingan Hangus
Berita Terkait
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Kronologi Kebakaran Gedung Kopegmar Jakarta Utara, 80 Damkar Dikerahkan
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
Terpopuler
- Viral Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT dan Vario Tak Dimaling
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
- Respons Geni Faruk Terima Hadiah dari Dua Menantu Beda 180 Derajat, Aurel Hermansyah Dikasihani
- Timnas Indonesia Ditinggal Pemain Naturalisasi Jelang Lawan Arab Saudi, Siapa Saja?
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
Pilihan
-
Evaluasi Negatif, Kereta Tanpa Rel di IKN Dihentikan
-
Bikin Iri! Gaji dan Tunjangan Lulusan D3 dan D4 STAN Tembus Jutaan Rupiah?
-
Mendag Ancam Distributor Minyak Goreng MinyaKita yang Jual di Atas HET
-
Rupiah Langsung Loyo Terhadap Dolar AS Setelah BI Pertahankan Suku Bunga Acuan
-
'Kedermawanan' Negara ke Pengemplang Pajak, Sementara Wong Cilik Kena 'Palak'
Terkini
-
Cuaca Buruk Terjang Trenggalek: Longsor Hingga Banjir Terjadi di Sejumlah Titik
-
Sekelompok Warga Gelar Aksi di Depan PN Mojokerto Kawal Kasus Dugaan Penggelapan Uang
-
13 Warisan Budaya Jatim Resmi Jadi WBTbI, PJ Gubernur Ajak Warga Lestarikan Budaya
-
Debat Pilbup Sampang Dibatalkan, Imbas Pembacokan di Sampang?
-
Rencana Pemerintah 'Menyontoh' Program Makan Bergizi Gratis dari Brasil Dinilai Efektif