SuaraJatim.id - Seorang pelajar berinisial RW (17) asal Probolinggo diamankan polisi usai diduga berbuat asusila terhadap seorang perempuan yang telah bersuami.
Peristiwa tersebut diketahui terjadi pada 17 Juni 2024 dini hari sekitar pukul 02.00 WIB. Saat itu korban sedang beristirahat di kamarnya bersama anaknya.
Korban tak sadar pintu belakang rumahnya tidak terkunci. Pelaku yang melihat kesempatan tersebut menyelinap masuk.
"Jadi pelaku RW ini memasuki rumah korban melalui pintu belakang dan masuk ke dalam kamar tempat YF tidur bersama anaknya. Lalu, di sanalah pelaku kemudian melakukan aksi tak senonohnya," ujar Kapolres Probolinggo Kota, AKBP Wadi Sa’bani dilansir dari Suarajatimpost.com--partner Suara.com.
Baca Juga: Pria yang Tipu Warga Probolinggo Ternyata Tak Hanya Ngaku Sebagai Pegawai Kejaksaan
Korban yang melihat ada orang asing masuk ke dalam kamarnya terkejut dan reflek berteriak.
Rupanya teriakan tersebut didengar oleh suami korban yang mencari keberadaan pelaku.
Suami korban berhasil menemukan pelaku RW yang bersembunyi tanpa mengenakan pakaian. "Setelah diinterogasi, RW mengakui perbuatannya dan alasan di balik tindakan tak senonoh tersebut adalah karena tidak bisa mengendalikan nafsu," katanya.
Pelaku kemudian diserahkan kepada pihak kepolisian. RW terancam melanggar Pasal 290 KUHP dengan hukuman maksimal 7 tahun penjara.
Baca Juga: Ganggu Istri Orang, Pria di Kediri Babak Belur Dihajar 4 Orang
Berita Terkait
-
Ungkap Penyebab Lulusan SMK Banyak jadi Pengangguran, Komisi X DPR: Ada Diskriminasi Kualitas Sekolah
-
Tak Cuma Wacana, Pramono Ungkap Kepastian Sarapan Gratis untuk Pelajar Jakarta
-
Bejat! Pimpinan Ponpes di Jambi Cabuli 11 Santri dan 1 Santriwati, Begini Modusnya
-
Kasus Dana Hibah Jatim, KPK Periksa 6 Tersangka Termasuk Politikus PDIP dan Gerindra
-
Keberhasilan 10 Tahun Jokowi dalam Membangun SDM Melalui Program Kartu Indonesia Pintar
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
Terkini
-
Dentuman Misterius Kagetkan Warga Pacitan: Suara Apa?
-
Viral Video Pengeroyokan Diduga Pelakor di Sampang, Ini Kronologinya
-
Pelatih Madura United: Wasit Cek Ulang Penalti Sampai 10 Kali
-
Survei The Republic Institute di Pilwali Kota Madiun: Maidi-Bagus Jauh dari 2 Paslon Lain
-
Cawagub Emil Dardak Pastikan Pembangunan Infrastruktur Merata Hingga Selatan Jatim