SuaraJatim.id - Bulan Agustus menjadi istimewa bagi rakyat Indonesia. Setiap Tanggal 17 Agustus diperingati Hari Kemerdekaan. Tahun 2024 merupakan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Republik Indonesia.
Umumnya, masyarakat akan mengadakan berbagai acara sebulan penuh selama Agustus, mulai dari perlombaan hingga karnavalan.
Hampir di setiap kecamatan mengadakan karnaval. Warga berbondong-bondong mengeluarkan kreativitasnya di acara tersebut. Ada yang bergaya realitas kehidupan sehari-hari, bergaya busana adat, membuat replika tank, hingga tetarikal zaman kolonial.
Semuanya menghibur masyarakat yang menonton. SuaraJatim telah merangkum beberapa momen unik karnaval dari sejumlah daerah. Berikut ini 5 karnaval yang viral di media sosial.
1. Bergaya Fashion Carnaval
Pakaian peserta karnaval dari Desa Patoman, Kecamatan Blimbingsari, Banyuwangi ini cukup unik. Dia menirukan gaya fashion carnaval, namun dengan pakaian dari tumbuh-tumbuhan.
Momen sang bapak mengenakan kostum bak di Fashion Carnaval tersebut viral, salah satunya dibagikan akun Instagram @landofosing.banyuwangi.
2. Menirukan Petugas Dinas Pekerjaan Umum
Ada-ada saja ide karnaval di Banyumas ini. Sekelompok bapak-bapak ini lahi memainkan peran petugas dinas pekerjaan umum yang sedang memperbaiki jalan rusak. Dalam video yang dibagikan akun Instagram @informasi_malangraya, terlihat beberapa orang menyapu jalan. Kemudian peserta lainnya menaburkan material ke jalan berlubang.
Baca Juga: Kawah Ijen Tutup, Wisatawan Serbu Taman Nasional Baluran
Dari arah belakang replika alat berat yang berlagak merapikan jalan rusak tersebut.
3. Nostalgia Tahun 70-an
Ide karnaval unik ditampilkan sekelompok warga di Desa Dumpiang, Kecamatan Kembangbahu, Lamongan. Mereka bergaya remaja tahun 1970-an lengkap celana cutbray dan sapu tangan.
Aksi mereka ini viral salah satunya dibagikan akun Instagram @infolamongan. Bahkan, mereka juga berjoged dengan latar belakang lagu berjudul "Hanya Untukmu" yang dipopulerkan Ida Laila.
4. Banteng Raksasa
Kesenian Bantengan sangat dikenal di wilayah sekitar Gunung Arjuno, terutama Malang, Kota Batu, dan Mojokerto.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Presiden Anugerahkan Satyalancana Wira Karya Swasembada Pangan 2025 Kepada Gubernur Jawa Timur
-
2 Kasus Korupsi di Tulungagung Segera Disidangkan, Penyelewengan Surat Tidak Mampu hingga Dana Desa!
-
Kronologi Oknum Guru di Jombang Cabuli Murid Laki-laki Berkali-kali, Modusnya Bikin Kaget!
-
Detik-detik Petani di Jombang Tewas Usai Terjatuh Melompati Parit, Begini Kesaksian Warga
-
4 Fakta Kontroversi Warung Prima Rasa Sarangan, Viral Adu Jotos hingga Polemik Harga!