SuaraJatim.id - Akhir pekan paling seru jika dihabiskan untuk menikmati hal-hal yang menyenangkan. Apalagi jika sebelumnya sudah bergelut dengan padatnya kesibukan, jadi tak ada salahnya untuk mencoba beragam keseruan saat akhir pekan datang. Salah satunya dengan datang ke BRImo FSTVL Playzone yang berlokasi di Fashion Atrium, Mall Kota Kasablanka.
Acara tersebut berlangsung dari tanggal 10-13 Oktober 2024 dari jam 10:00 sampai 22:00 WIB. Menariknya ada banyak sekali keseruan yang bisa dinikmati. Penasaran seperti apa? Simak detail kegiatan BRImo FSTVL Playzone berikut ini!
Ikutan 3 Tantangan (2 games + 1 transaksi) di Playzone Challenge
Untuk mengikuti kegiatan ini, pastikan sudah memiliki akun BRImo ya. Jika sudah, ikuti 2 dari 4 games yang tersedia, seperti Mini Golf, Cone Hole, VR Beat atau Kick Food. Lakukan 1x transaksi di merchant area playzone pakai BRImo, Kartu Kredit dan Debit BRI. Nantinya, hadiah dapat diperoleh dengan 1x memainkan claw mesin.
Bagi peserta yang gagal, jangan khawatir, karena akan tetap mendapatkan hadiah dalam bentuk voucher belanja senilai Rp50 ribu. Adapun pilihan hadiahnya berupa Tumblr, TWS Lenovo earbuds, Powerbank 4in1, Jacket Baseball, Headset Earhook , bowl set, serta Voucher belanja Rp100 ribu.
Coba Juga Games Ambil Emas Batang
Keseruan lainnya yang bisa diikuti adalah Games Ambil Emas Batang. Caranya, peserta melakukan Top up Tabungan Emas senilai Rp10 juta di BRImo. Setelah itu, peserta harus mengeluarkan emas yang berada di dalam Box. Nah, peserta yang berhasil akan mendapatkan hadiah logam mulia 5 gram.
Bagi peserta yang gagal, masih tetap akan mendapatkan hadiah voucher belanja senilai Rp50 ribu. Adapun buat peserta yang berhasil namun di luar kuota program akan tetap mendapatkan hadiah berupa souvenir BRI atau voucher belanja senilai Rp50 ribu. Jadi, jangan ragu buat mencobanya ya!
Bisa Banget Buka Rekening dan Daftar BRImo
Baca Juga: UI-BRIWORK Startup Center Siap Lahirkan Pengusaha Muda Sukses
Bagi yang ingin membuka rekening dan daftar BRImo di BRImo FSTVL Playzone bisa banget. Pengunjung bisa melakukan pembukaan rekening baru di Booth BRImo FSTVL Playzone dengan minimal setoran awal Rp100.000,- saja. Hal ini juga berlaku untuk pengunjung yang melakukan penambahan rekening di luar rekening existing yang sudah dimiliki, seperti Tabungan Rencana, Tabungan Junio, dan Tabungan Valas. Nantinya, pengunjung akan mendapatkan hadiah Welcome Bonus Extra 10.000 poin lho!
Mau Top up Saldo Tabungan? Juga Bisa!
Begitu juga yang ingin top up saldo tabungan di BRImo FSTVL Playzone juga bisa. Pengunjung melakukan pembukaan Tabungan baru maupun Top up Tabungan eksisting senilai minimum Rp15 Juta (Fresh Funds). Pengunjung berkesempatan mendapatkan hadiah langsung berupa Tumblr, TWS Lenovo earbuds, Powerbank 4in1, Jacket Baseball, Headset Earhook , bowl set, dan voucher belanja.
Registrasi Debit BRI Contactless Pun Bisa!
Bagi yang ingin registrasi Debit BRI Contactless juga bisa melakukannya di BRImo FSTVL Playzone. Caranya adalah registrasi Debit BRI Contactless dengan Design Baru di booth BRImo FSTVL Playzone. Bakal ada hadiah berupa bonus 50.000 poin dan kesempatan untuk bermain Claw Machine, jangan lewatkan kesempatan ini!
Spesial Buat Pengguna Aktif BRImo yang Transaksi di Mall Kota Kasablanka
Berita Terkait
-
Digelar 11-13 Oktober 2024 di Mall Kota Kasablanka, BRImo FSTVL Playzone Berlimpah Hadiah
-
Sabrina Siap Membantu untuk Temukan Hotel dan SPBU Terbaik Selama Liburan!
-
Yok Kita Gas: 300 Pasukan BRI Jaga Kebersihan MotoGP Mandalika
-
Ingin Rekomendasi Merchant Terbaik, Begini Langkah-langkah Tanya Sabrina
-
Ayo Tingkatkan Saldo, BRImo FSTVL Hadir Menyuguhkan Beragam Hadiah
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Janji Bebas Rp 40 Juta Berujung Tragis, Napi Makelar Dihajar di Lapas Blitar hingga Kritis
-
Janda di Pasuruan Melonjak Gegara Nikah Siri, 48 Istri Gugat Cerai Usai Suami Ketahuan Poligami
-
Kecelakaan Maut di Manyar Gresik, Pemotor Tewas Terlindas Truk Trailer!
-
Erupsi Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas 5 Kilometer, BPBD Lumajang Keluarkan Imbauan Waspada
-
Jatim Target Produksi Jagung Tembus 5,4 Juta Ton 2026, Khofifah Ungkap Potensi Surplus Besar