Cara Membedakan Suara Setan dengan Bisikan Hati, Ini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki

Umat muslim dianjurkan untuk mengikuti suara hati dalam mengambil sebuah keputusan. hanya saja banyak yang belum tahu cara membedakan suara hati dengan bisikan setan.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 22 Oktober 2021 | 12:00 WIB
Cara Membedakan Suara Setan dengan Bisikan Hati, Ini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki
ILUSTRASI Hantu atau kematian. (pixbay)

SuaraJatim.id - Cara membedakan suara setan dengan bisikan hati menurut Ustadz Hanan Attaki. Sebab jika tidak bisa bedakan suara hati dan bisikan setan maka akan menyebabkan dilema.

Umat muslim dianjurkan untuk mengikuti suara hati dalam mengambil sebuah keputusan. hanya saja banyak yang belum tahu cara membedakan suara hati dengan bisikan setan.

Gangguan bisikan setan disebutkan dalam Surah An-Naas ayat 4-6, yang artinya: “Dari kejahatan (bisikan) setan yang biasa bersembunyi, yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia, dari golongan jin dan manusia".

Lantas, bagaimana cara membedakan suara hati dengan bisikan setan? Simak penjelasan Ustadz Hanan Attaki berikut ini.

Baca Juga:Keajaiban Doa Saat Galau, Bingung, dan Hilang Arah Menurut Ustadz Hanan Attaki

Melansir sebuah video yang diunggah kanal YouTube Hanan Attaki (12/9/2019), berikut ini penjelasan ustadz Hanan Attaki mengenai cara membedakan suara hati dengan bisikan setan.

ILUSTRASI Hantu atau kematian. (envato)
ILUSTRASI Hantu atau kematian. (envato)

"Hati yang bagaimana yang bisa bersuara, sehingga kita bisa mengikutinya? Pertama, hati itu sudah mengerti agama. Karena pemahaman agama dalam Islam, tempatnya bukan di otak, tapi di hati," Ustadz Hanan Attaki menyampaikan.

Menurut Ustadz Hanan Attaki, orang yang punya pemahaman di hati, orang sholeh, orang berilmu, pasti dapat mengikuti kata hatinya. Tapi kalau orang yang dihatinya ada penyakit, tidak bisa dia ikuti kata hatinya.

"Dari mana kita tahu hati kita berpenyakit? Pertama, ilmu kita terbatas, kedua kita merasa memang ada banyak dosa. Jadi, tidak bisa ikuti kata hati. Ikuti kata ulama saja", ustadz Hanan Attaki menambahkan.

Seperti itulah cara membedakan suara hati dengan bisikan setan.

Baca Juga:Seorang Muslim Mengidolakan K-Pop, Haramkah?

Jika kalian merasa masih bimbang atau bingung untuk mengambil keputusan, solusinya adalah tanyakan kepada ulama, kiai atau ahli yang berkompeten.

Berita Terkait

Berikut adalah beberapa amalan sunnah yang bisa dilakukan pada hari Jumat.

bandungbarat | 09:32 WIB

Buat para traveler muslim, hindari 8 makanan ini ya saat liburan ke Korea Selatan.

yoursay | 13:40 WIB

LBH HKTI terang-terangan memberikan pembelaan terhadap Rebecca Klopper, perempuan diduga mirip pemeran di video syur 47 detik yang beredar di medsos. LBH HKTI fokus dengan langkah-langkah yang telah direncanakan, satu diantaranya bersurat ke Kominfo.

sumedang | 06:20 WIB

PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) atau Blibli mencatatkan peningkatan transaksi produk dalam kategori fashion muslim pada kuartal I Tahun 2023.

bisnis | 14:20 WIB

LBH HKTI turun tangan atas kasus video syur viral yang diduga mirip Rebecca Klopper. LBH HKTI menyebut bahwa pemeran perempuan video syur 47 detik merupakan korban. Hal itu dilakukan imbas dari pelaporan pihak ALMI atas dugaan pelanggaran pornografi.

sumedang | 15:25 WIB

News

Terkini

Untuk sepak terjangnya selama menjabat juga tak diragukan.

News | 20:00 WIB

Kredit segmen UMKM BRI porsinya telah mencapai 83,86% dari total kredit BRI atau setara dengan Rp989,64 triliun.

News | 14:00 WIB

Perlu adanya upaya rembug bersama pemerintah daerah setempat terkait masalah-masalah yang ditemukan.

News | 16:33 WIB

Holding UMi menargetkan mereka (masyarakat) yang sekarang menjadi korban rentenir.

News | 15:00 WIB

Dalam unggahan akun Twitter BMKG, dijelaskan lokasi gempa yakni di titik 8.95 LS, 113.00 BT.

News | 14:55 WIB

Dia tak menyangka keputusannya akan membawanya menjadi salah satu sosok yang dipercaya oleh masyarakat.

News | 19:30 WIB

ANRI juga menyediakan bazar UMKM guna mendongkrak perekonomian masyarakat, produk-produk lokal juga ikut meramaikan Rakornas ANRI di Banyuwangi.

News | 16:18 WIB

Ini merupakan buah sukses memperkuat retail banking.

News | 21:00 WIB

Dalam penutupan Rakornas ARNI, dihasilkan rumusan Rekomendasi Hasil Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kearsipan Tahun 2023.

News | 17:37 WIB

Mereka mendatangi para penerima bansos secara door to door.

News | 16:01 WIB

Pemprov Jatim Raih Enam Penghargaan Kearsipan.

News | 14:05 WIB

Bank Mandiri secara konsisten terus melanjutkan komitmen untuk menjadi Indonesia's Sustainability Champion for Better Future.

News | 13:00 WIB

Indonesia masih sangat menarik untuk dijadikan tujuan investasi oleh negara lain.

News | 21:20 WIB

Ini melihat dana kelolaan aset Asset Under Management (AUM) yang tumbuh sebesar 19,96% yoy.

News | 14:00 WIB

jumlah kematian Ibu di Jatim pada 2022 mencapai 499 kasus.

News | 12:56 WIB
Tampilkan lebih banyak