Pilu! Wanita Hamil 7 Bulan di Pamekasan Ditandu Pakai Kursi Menuju Rumah Sakit Gegara Jalan Sulit Dilewati Kendaraan

Diketahui, wanita tersebut tengah hamil dan mengidap penyakit asam lambung yang harus segera dibawa ke rumah sakit.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Kamis, 19 Mei 2022 | 18:59 WIB
Pilu! Wanita Hamil 7 Bulan di Pamekasan Ditandu Pakai Kursi Menuju Rumah Sakit Gegara Jalan Sulit Dilewati Kendaraan
Pilu! Wanita Hamil di Pamekasan Ditandu Pakai Kursi Menuju Rumah Sakit. [Instagram/@infomdr]

"Ya allah masih ada ya kayak gitu, di era jaman modern kayak gini, semoga cepat punya jalan yang bisa diakses mobil," kata ririe***

"Ayo mana pendukung Indonesia maju tolong dibantu," ucap dedet***

"Semoga viral dan ada perhatian serius dari para pemimpin negeri," ujar fafa***

"Madura lo ini, bukan pedalaman Kalimantan...Kadesnya sibuk apasih, udah disediakan dana desa juga," komen jihad***

Baca Juga:Suhendi Warga Pandeglang Ditandu 2 Kilometer untuk Berobat ke Puskesmas, Akses Jalan Rusak Parah

"Ya Allah... menyedihkan," ujar abang***

Kontributor : Fisca Tanjung

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini