Cuaca Hari Ini di Jatim, Hujan Bakal Guyur Mojokerto dan Probolinggo

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda meramalkan mayoritas wilayah di Jawa Timur ( Jatim ) bakal cerah dan berawan.

Muhammad Taufiq
Senin, 26 September 2022 | 08:44 WIB
Cuaca Hari Ini di Jatim, Hujan Bakal Guyur Mojokerto dan Probolinggo
Ilustrasi cuaca (Pexels/Hunt on Photos Studio)

SuaraJatim.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda meramalkan mayoritas wilayah di Jawa Timur ( Jatim ) bakal cerah dan berawan. Namun dua wilayah bakal diguyur hujan, yakni wilayah Kabupaten Mojokerto dan Probolinggo.

Ramalan cuaca ini disampaikan BMKG Juanda lewat akun Twitternya. Lewat akun itu disampaikan kalau suhu udara antara 14 sampai 37 derajat, trus kelembaban udara antara 45 sampai 95 persen, angin dominan dari Tenggara ke Timur dengan kecepatan 05 sampai 40 km/jam.

Sementara untuk ramalan cuaca secara nasional, BMKG memprakirakan sebagian besar wilayah di Indonesia akan mengalami cuaca berawan pada Senin (26/09/2022).

Berdasarkan informasi prakiraan cuaca yang disampaikan BMKG melalui laman www.bmkg.go.id di Jakarta, Senin, cuaca berawan diprakirakan akan dialami oleh sejumlah daerah yakni Serang, Yogyakarta, Bandung, Semarang, dan Palangka Raya.

Baca Juga:Prakiraan Cuaca Jogja Hari Ini, Senin 26 September 2022: Berawan

Selain itu Lampung, Pekanbaru, Medan, Samarinda, Makassar, Ambon, Jayapura, dan Manokwari juga diprakirakan berpotensi berawan.

Sementara cuaca di wilayah Jambi dan Palembang berpotensi berkabut.

Wilayah yang berpotensi cerah berawan pada hari ini adalah Banda Aceh, Jakarta, Padang, Denpasar, Mataram, Palu, Kendari, Manado, dan Sofifi.

Hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di Bengkulu, Pangkal Pinang, Tanjung Pinang, Tanjung Selor, dan Mamuju.

Selanjutnya BMKG memprediksi cuaca di wilayah Pontianak akan mengalami hujan petir hari ini.

Baca Juga:Khofifah: Mahfud MD Sosok yang Tak dapat Dikendalikan Siapapun

Wilayah yang diprediksi akan cerah adalah Surabaya, Gorontalo, Banjarmasin, dan Kupang.

Berita Terkait

Ajang JMS 2023 yang berlangsung selama satu setengah hari itu sendiri berisikan dua conference atau diskusi panel.

jatim | 15:52 WIB

Komitmen pemerintah untuk memperluas pasar produk-produk dari Jatim akan terus dilakukan.

jatim | 08:13 WIB

Capaian Universal Health Coverage paling bawah

ponorogo | 14:13 WIB

Rekomendasi cafe populer di Mojokerto menyuguhkan beragam menu yang nikmat di lidah.

yoursay | 10:26 WIB

Rata-rata peserta Jatim Media Summit 2023 mengakui betapa penting dan bermanfaatnya kegiatan ini, bahkan berharap ada tindak lanjut atau kegiatan follow-up setelah ini.

news | 18:20 WIB

News

Terkini

Untuk sepak terjangnya selama menjabat juga tak diragukan.

News | 20:00 WIB

Kredit segmen UMKM BRI porsinya telah mencapai 83,86% dari total kredit BRI atau setara dengan Rp989,64 triliun.

News | 14:00 WIB

Perlu adanya upaya rembug bersama pemerintah daerah setempat terkait masalah-masalah yang ditemukan.

News | 16:33 WIB

Holding UMi menargetkan mereka (masyarakat) yang sekarang menjadi korban rentenir.

News | 15:00 WIB

Dalam unggahan akun Twitter BMKG, dijelaskan lokasi gempa yakni di titik 8.95 LS, 113.00 BT.

News | 14:55 WIB

Dia tak menyangka keputusannya akan membawanya menjadi salah satu sosok yang dipercaya oleh masyarakat.

News | 19:30 WIB

ANRI juga menyediakan bazar UMKM guna mendongkrak perekonomian masyarakat, produk-produk lokal juga ikut meramaikan Rakornas ANRI di Banyuwangi.

News | 16:18 WIB

Ini merupakan buah sukses memperkuat retail banking.

News | 21:00 WIB

Dalam penutupan Rakornas ARNI, dihasilkan rumusan Rekomendasi Hasil Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kearsipan Tahun 2023.

News | 17:37 WIB

Mereka mendatangi para penerima bansos secara door to door.

News | 16:01 WIB

Pemprov Jatim Raih Enam Penghargaan Kearsipan.

News | 14:05 WIB

Bank Mandiri secara konsisten terus melanjutkan komitmen untuk menjadi Indonesia's Sustainability Champion for Better Future.

News | 13:00 WIB

Indonesia masih sangat menarik untuk dijadikan tujuan investasi oleh negara lain.

News | 21:20 WIB

Ini melihat dana kelolaan aset Asset Under Management (AUM) yang tumbuh sebesar 19,96% yoy.

News | 14:00 WIB

jumlah kematian Ibu di Jatim pada 2022 mencapai 499 kasus.

News | 12:56 WIB
Tampilkan lebih banyak