Lakukan Pelanggaran Keras ke Ady Setiawan, Pemain Persebaya Catur Pamungkas Jadi Sasaran Hujatan Netizen

Pemain Persebaya, Catur Pamungkas dirujak netizen setelah melakukan pelanggaran keras dengan menyikut kepala Ady Setiawan hingga kolaps.

Rauhanda Riyantama
Minggu, 01 Oktober 2023 | 11:00 WIB
Lakukan Pelanggaran Keras ke Ady Setiawan, Pemain Persebaya Catur Pamungkas Jadi Sasaran Hujatan Netizen
Pemain Persebaya Surabaya, Arief Catur Pamungkas. (Instagram/ariefcaturp)

"Ora ono utekke as*," kata @rafliesalmann

"Main bola kok pake jurus karate,,no resfect," tandas @hrdi.38

"Profesimu sebagai pesepakbola, mau pindah kungfu @ariefcaturp ?" kata @ilham_firmansyah_5

"Emane cak, Persebaya wes unggul tapi mainmu koyok ngunu," kata @abcdefghijkluthfie

"Koen iku pemain profesional opo tarkam bro? Nek profesional kok nyikut sengojo Adi Setyawan," tanya @siibossgembel

"Main ga usa atek sikut ga iso ta? Podo-podo golek segoe lur sing sante lek main," ujar @ariefprayogoo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini