Kronologi Lengkap Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi Bungsu

Seorang wanita bernama Nira Pranita Asih (31) warga Desa Gendingan Kecamatan Widodaren Kabupaten Ngawi meninggal dunia usai menjabut gigi bungsunya.

Baehaqi Almutoif
Kamis, 09 Mei 2024 | 19:14 WIB
Kronologi Lengkap Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi Bungsu
Ilustrasi cabut gigi (Shutterstock)

Kadinkes Ngawi Yudhono akan memanggil yang bersangkutan, untuk meminta klarifikasi lebih lanjut.

“Pihak pihak terkait akan kami minta keterangan mengenai permasalahan tersebut. Akan kami investigasi,” katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini