Orang tua NO yang mendengar cerita merasa ada kejanggalan. Akhirnya mereka memutuskan untuk melihat tempat makam AF. Namun, setelah sampai di Kediri ternyata sang anak dimakamkan di samping teras rumah .
Kakek korban kemudian ke Kediri dan melaporkan hal ini ke perangkat desa dan polisi.
Diketahui TA merupakan ayah sambung dari korban. TA baru menikah dengan NO pada awal Januari 2024. [Antara]
Baca Juga:Curiga Lokasi Makam yang Tak Biasa, Balita di Kediri Diduga Jadi Korban Pembunuhan