SuaraJatim.id - Seorang bocah berinisial AP (7) ditemukan tewas mengambang di genangan air. Korban tewas diduga akibat kesetrum saat bermain di genangan air dekat rumahnya di kawasan Sidoarjo, Jawa Timur setelah turun hujan.
“Sudah biasa habis hujan deras, air menggenang di wilayah disini,” kata Suningsih (45), warga sekitar, Jumat (15/3/2019).
Dia mengaku sempat mendengar suara perempuan berteriakan minta tolong. Teriakan itu terdengar kala Suningsih duduk di warung. Merasa curiga, akhirnya saksi mendekati asal suara tersebut. Saat di lokasi, Suningsih melihat seorang perempuan berdiri di tiang lampu penerangan jalan.
Di lokasi, kata dia, ditemukan sesosok mayat anak yang sudah dalam posisi mengambang di genangan air.
Baca Juga: Koalisi Adil Makmur Kumpul di Hotel, BPN Rapatkan Barisan
“Ada anak kesetrum, tolong-tolong,” kata Suningsih menirukan teriakan saksi mata.
Mendengar teriakkan itu, warga lain juga berdatangan dan langsung menggedong tubuh korban ke warung.
“Saat diangkat dia masih nampak bernafas, tapi bibirnya sudah biru,” ungkapnya.
Kemudian warga pun langsung bergegas membawa anak kandung Iswandi itu ke dokter. Sayangnya, dalam perjalanan nyawa korban sudah tidak tertolong. “Dia meninggal dalam perjalanan ke dokter,” jelasnya.
Diduga anak tersebut tewas karena tersengat listrik dari tiang lampu jalan tersebut yang kini sudah tak berlabu. Namun, dari pantuan, kabel listrik masih tampak menempel di tiang itu.
Baca Juga: Kumpulkan Seluruh Jurkam, Prabowo Rapat Tertutup di Hotel Sultan
“Setelah kejadian itu, warga langsung mematikan arus listrik yang mengalir ke tiang lampu itu,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ikut Terawang Nasib Rumah Tangga Ridwan Kamil, Rara Pawang Hujan: Saya Mohon Maaf
-
H+3 Lebaran: Mayoritas Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hingga Petir
-
Keselamatan Berkendara di Tengah Hujan saat Mudik, Mengapa Lampu Hazard Bukan Solusi yang Tepat?
-
7 Titik Penting Perawatan Mobil Listrik Usai Terkena Hujan, Catat!
-
Jakarta dan Jawa Barat Masih Berpotensi Hujan Sampai 1 April, BNPB Lakukan Rekayasa Cuaca
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi