SuaraJatim.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) prediksi sebagian wilayah Jawa Timur akan cerah hingga cerah berawan pada pagi hingga malam di hari ke-18 Ramadan 1440 H, Kamis (23/5/2019)
Pagi hari seluruh wilayah Jawa Timur diprediksi akan didominasi cerah kecuali Banyuwangi, Bojonegoro, Kota Blitar, Pacitan, Tuban dan Tulungagung akan cerah berawan.
Memasuki siang hari seluruh wilayah Jawa Timur akan tetap cerah hingga cerah berawan kecuali wilayah Jember diprediksi akan berawan.
BMKG pada hari ini tidak memberikan peringatan dini untuk masyarakat Jawa Timur untuk waspada potensi terjadinya cuaca ekstrim.
Malam hari wilayah Jawa Timur masih berpotensi cerah hingga cerah berawan kecuali wilayah Batu, Kabupaten Mojokerto, Kabupaten Pasuruan dan Kabupaten Probolinggo akan udara kabur.
Dini hari wilayah Jawa Timur yang akan dilanda udara kabut meliputi Bondowoso, Kabupaten Blitar, Kabupaten Kediri, Kabupaten Mojokerto, Kabupaten Probolinggo, Kota Blitar, Kota Malang, Kota Pasuruan, Nganjuk Sidoarjo, dan Trenggalek.
Suhu udara di wilayah Jawa Timur pada hari ini berkisar 22-34 derajat celsius dan kelembapan berkisar 50-95 persen.
Berita Terkait
-
Pohon Tumbang Teror Warga Jakarta, Pramono Anung: 62 Ribu Sudah Dirapikan, Cuaca Ekstrem Biangnya
-
BMKG Bunyikan Alarm Bahaya, Pemprov DKI Siapkan 'Pasukan Biru' hingga Drone Pantau Banjir Rob
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 20 November, BMKG: Waspada Hujan & Angin di Berbagai Wilayah Indonesia
-
7 Fakta Gunung Semeru Terkini Kamis Pagi, Status Darurat Tertinggi
-
Siklon Tropis di Selatan Picu Hujan Lebat, BMKG dan BRIN Imbau Masyarakat Waspada
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Erupsi Gunung Semeru Putuskan Jaringan Listrik 571 Rumah di Lumajang, PLN Tunggu Zona Aman!
-
Ingin Liburan Keluarga di Akhir Tahun? Ini Destinasi Wisata Populer di Bintan yang Bisa Jadi Pilihan
-
Geger 7 Ekor Ular Piton Muncul di Tempat Sampah Sekolah Surabaya, Waspada Musim Hujan!
-
Kecelakaan Tragis di Tol Jombang, Pejalan Kaki Tewas Usai Tabrakkan Diri ke Truk Box!
-
Derita Warga Korban Erupsi Gunung Semeru: Rumah Tertimbun, Yang Tersisa Selimut dan Bantal!