SuaraJatim.id - Sebuah video yang memperlihatkan dua remaja menjadikan makam sebagai arena balap viral di media sosial. Sejak diunggah di akun instagram @Lambe_turah, Rabu (24/7/2019), video tersebut banyak menuai komentar yang sebagian besar mengecam aksi tersebut karena dianggap tidak terpuji itu.
Dalam video berdurasi 14 detik itu mempertontonkan aksi dua remaja mengendarai motor matic saling kejar di area pemakaman. Gundukan makam seakan dijadikan layaknya tantangan seperti pembalap motor trail.
Selain di akun instagram, video tersebut juga viral di jejaring WhatsApp. Banyak yang mengatakan, aksi ugal-ugalan dua remaja itu dilakukan di salah satu makam di Pasuruan, Jawa Timur.
Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera saat dikonfirmasi membenarkan jika kejadian tersebut dilakukan di areal pemakaman di Pasuruan.
"Iya itu di Pasuruan. Di Makam Menangas Desa Kebun Rejo, Kecamatan Grati Kabupaten Pasuruan," ujar Barung, Kamis (25/7/2019).
Menurut dia, saat ini pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui siapa sebenarnya remaja itu serta siapa yang mengunggah video tersebut hingga menjadi viral di linimasa.
"Kita masih selidiki asal-usul video tersebut untuk menemukan siapa saja orangnya," kata Barung.
Kontributor : Achmad Ali
Baca Juga: Viral Lulusan UI Protes Gaji Rp 8 Juta, Profesor Ini Beri Sindiran Halus
Berita Terkait
-
16 Kuburan di Jakarta Penuh, Tidak Boleh Gali Liang Lahat Baru
-
Viral Video Remaja Lindas Kuburan Pakai Sepeda Motor, Banjir Hujatan
-
Cinta Ditolak, Pria 27 Tahun Terekam CCTV Culik Wanita Idaman di Mal
-
Satu Keluarga Beli Pemakaman Anjing sebagai Peristirahatan Terakhir
-
Warga Payakumbuh Digegerkan Video Viral Kondom Berserakan di Tempat Wisata
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak