SuaraJatim.id - Seorang pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) di Kabupaten Probolinggo Jawa Timur mendadak viral lantaran aksinya memanjat tiang untuk membetulkan bendera merah putih yang tersangkut akibat empasan angin saat upacara detik-detik Kemerdekaan pada Sabtu (17/8/2019).
Adalah Yudha Rizki, seorang pelajar SMA 1 Dringu yang menjadi viral di media sosial dengan aksi yang dilakukannya di halaman Kantor Kecamatan Dringu.
Seketika, aksi pelajar kelas XII tersebut pun mendapat apresiasi dari peserta upacara. Hal tersebut dibernarkan Kepala SMAN 1 Dringu Atim Sucianah membenarkan yang mengemukakan aksi heroik tersebut dilakukan siswanya yang duduk di kelas XII MIPA 5.
“Benar tadi murid kami yang membetulkan bendera yang tersangkut, tentu kami bersyukur punya siswa yang membanggakan karena cinta bangsanya,” kata Atim melalu saat dihubungi jatimnet.com-jaringan Suara.com pada, Sabtu 17 Agustus 2019.
Baca Juga: Aksi Heroik Siswa SMP, Rizky Nekat Panjat Tiang Perbaiki Pengait Bendera
Sementara itu, Kapolsek Dringu Iptu Taufik NH yang mengikuti upacara mengemukakan, sebelum Yudha ada siswa Sekolah Dasar (SD) yang juga berupaya memanjat tiang. Namun usahanya gagal karena terlalu licin.
Melihat hal itu, Yudha lantas menggantikannya memanjat tiang dengan lancar dan baik, hingga bendera berhasil dibetulkan.
"Tadi siswa SMA itu (Yudha), bergegas naik tanpa ada komando dan langsung memperbaiki bendera merah putih yang tersangkut dan berhasil. Tentu sangat membanggakan dengan aksinya,” katanya.
Berita Terkait
-
Kasus Dana Hibah Jatim, KPK Periksa 6 Tersangka Termasuk Politikus PDIP dan Gerindra
-
Dosen Prodi Linguistik Indonesia UPN Jatim Ajak Siswa SMAN 2 Probolinggo Siap Hadapi Tantangan Bahasa di Era Digital
-
Serunya Belajar Bahasa: Tim Dosen Linguistik UPN Jawa Timur Menyapa Siswa SMK 1 Probolinggo
-
Pantas Lancar Saat Dadakan Jadi Petugas Upacara, Kunto Aji Ternyata Langganan Jadi Petugas di Sekolah
-
Cerita Kunto Aji Jadi Petugas Upacara 17 Agustus di Semarang
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung
-
Kampung Narkoba di Surabaya Digerebek, 25 Orang Diciduk
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir