SuaraJatim.id - Seorang pemuda bernama Damar (24) terpaksa harus berjalan pincang akibat salah satu kakinya tertebus timah panas aparat kepolisian.
Penindakan itu dilakukan polisi lantaran Damar menjadi buronan usai membawa kabur sepeda motor milik warga bernama Sukarsan (46) saat sedang ikut pengajian di Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Tuban.
Kapolres Tuban AKBP Nanang Haryono menyampaikan mencoba melarikan diri saat hendak ditangkap di sebuah warung di
"Waktu ditangkap pelaku ini berusaha melawan dan lari. Karena melawan dan lari, akhirnya ditembak oleh petugas,” kata Nanang seperti dikutip dari Beritajatim.com, Sabtu (18/1/2020).
Baca Juga: Guru Perkosa Siswi dari Kelas 4 SD, Tiap Istirahat Dilarang Keluar Ruangan
Menurutnya, aksi pencurian tersebut terjadi saat korban memarkirkan kendaraannya di pinggir jalan.
"Ini sepeda motor diparkir di pinggir jalan dan ditinggal menghadiri pengajian. Pelakunya ini orang Kerek dan korbannya juga orang Kerek sendiri,” kata dia.
Polisi pun langsung bergerak mencari keberadaan Damar setelah korban membuat laporan ke Polres Tuban.
Dalam penangkapan itu, polisi juga berhasil mengamankan sepeda motor korban yang sempat dibawa lari Dama. Dalam pemeriksaan pemuda itu mengaku baru pertama kali melakukan aksi pencurian sepeda motor.
Akibat ulahnya itu, Damar kini harus masuk penjara dengan kondisi luka tembak di bagian kakinya.
Baca Juga: Perkosa Neneknya Usai Diancam Pisau, Ridwan: Pikiran Saya Kosong Saat Itu
“Untuk barang bukti belum sempat dijual oleh pelaku dan ini sudah berhasil kami amankan. Pelaku dijerat dengan pasal 363 KUHP dengan ancaman tujuh tahun penjara,” katanya.
Berita Terkait
-
Berkeliaran di Jakarta Barat, Trio Maling Ini Sudah Gasak 37 Sepeda Motor
-
Polisi di Palembang Tembak dan Tusuk Debt Collector Gegara Nagih Tunggakan Mobil, Aiptu FAN Kini Buron
-
Aksi Heroik Bintang Lawan 6 Begal di Bekasi yang Mencoba Rampas Motornya
-
Maling Motor Jaringan Lampung Beraksi di Taman Sari, 1 Pelaku Kena Bogem Warga
-
Kunci Stang Tak Jamin Aman, Aksi Pencurian Motor di Jawa Barat Main Angkut Pakai Pick Up!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya