SuaraJatim.id - Warga di Desa Rembang, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri, Sabtu (12/9/2020) digemparkan dengan penemuan mayat wanita di kamar mandi Balai Desa.
Korban ditengarai telah meninggal dunia sejak dua pekan terakhir. Mayat nahas itu kali pertama ditemukan warga bernama Agung Prayogo (35).
Dikutip Suara.com dari Beritajatim.com, awal penemuan mayat itu terjadid saat Agung Prayogo sedang mengantar istri dan anaknya untuk imunisasi posyandu.
Kemudian Prayogo pergi ke kamar mandi untuk buang air kecil. Namun, ia mencium aroma tidak sedap dari arah bekas kamar mandi yang berada di sebelahnya berjarak sekitar 5 meter.
Baca Juga: Geger! Hamil 9 Bulan, Istri Muda Kades di Kalsel Tewas Bersimbah Darah
Merasa penasaran dengan bau busuk itu, kemudian Prayogo mengintip dari balik pintu yang ditutup rapat. Pria itu melihat ada mayat dalam posisi telentang sudah dalam keadaan sudah membusuk dan kering tinggal tulang dan kulit.
Kaget melihat ada sesosok mayat di dalam kamar mandi, Prayoko langsung memberitahu warga sekitar. Akhirnya temuan mayat itu dilaporkan ke kantor polisi. Sehingga petugas datang untuk melakukan olah TKP.
“Dari hasil pemeriksaan luar tidak ditemukan adanya tanda-tanda bekas luka penganiayaan di tubuh korban,” kata Aiptu Anwar, Kasi Humas Polsek Ngadiluwih.
Dari hasil keterangan beberapa warga sekitar, akhirnya mayat berhasil diidentifikasi. Korban bernama Sampir (80) warga Dusun Pagak, Desa Banggle, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri.
Identitas mayat dikenali dari ciri pakaian yang sering dikenakan. Korban sering dilihat warga sekitar keluyuran keluar rumah seorang diri. Korban kerap berjalan kaki dan tidak betah berada di rumah karena gangguan jiwa.
Baca Juga: Bocah Temukan Mayat Bayi di Sungai, Polisi: Diduga Dibuang Ortu karena Malu
Berita Terkait
-
Masih Misterius, Ini Ciri-ciri Mayat Dalam Karung di Tangerang: Rambut Gondrong, Kaos Three Second
-
Mayat Pria Misterius Dalam Karung Gegerkan Tangerang, Diduga Korban Penganiayaan
-
Geger Bule Tewas Mengambang di Kali Angke Jakbar, Polisi Temukan Identitas Ganda
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
BRI Hadir di GFL Series 3, Bukti Nyata Komitmen Ikut Membina Generasi Muda
-
Tinjau Normalisasi Sungai di Pamekasan, Gubernur Khofifah Pastikan Daya Tampung Air Kembali Normal
-
Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Bagi-bagi 3 Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim! Berpeluang dapat Rp149 Ribu
-
Jadi Sumber Ekonomi, Sampah Bisa Dilacak dan Menghasilkan Uang