SuaraJatim.id - Sebuah video pengendara mobil Innova enggak mau mengalah dengan mobil ambulace di belakangnya tengah viral di media sosial. Innova tidak mau minggir sehingga menghalangi laju ambulance.
Video ini diunggah oleh pemilik akun Facebook Cak Anam, Minggu (18/10/2020) kemarin. Dalam captionnya, Cak Anam menuliskan kalau peristiwa ini terjadi pukul 12.30 WIB. Mobil ambulance tersebut sedang membawa korban kecelakaan ke rumah sakit.
Namun di tengah perjalanan, sebuah mobil tidak mau minggir. Bahkan mobil Innova bernomor polisi L 1597 RX itu seperti menghalang-halangi perjalanan ambulan.
"Ambulan dipaksa balapan dg innova
Minggu, 18 Oktober 2020, 12.30 WIB
sbgmn biasanya, tim relawan berjaga di jalur cangar saat hari libur. hari ini, sekitar pukul 12.30 wib. ada KR dua yang alami rem blong dan alami kecelakaan.
tim relawan dengan mobil ambulan mengevakuasi korban untuk dibawa ke rumah sakit. namun di tengah perjalanan, sebuah mobil tidak mau minggir bahkan sepertinya menghalang2i perjalanan ambulan membawa korban kcelakaan.
kejadian Minggu, 18 Oktober 2020 di pacet Mojokerto.
beruntung pada akhirnya ambulan sampai juga di rumah sakit sumber glagah," demikian bunyi status Cak Anam.
Dalam video tersebut, terdengan suara perekam di kemudi sopir ambulance kesal dengan ulah sopir Innova.
"Motor nggateli, Innova nggateli Innova. Ngunu ga gelem ngalah, nggateli ancen," suara perekam dan orang di ruang kemudi ambulance.
Diunggah 16 jam lalu video ini membetot komentar warganet. Seribu orang merespons unggahan ini, 919 komentar dan dibagikan 357 kali. Respons warganet juga beragam.
"Gejil sudah coba komunikasi sama pemilik kendaraan, ternyata kendaraan itu disewa sebuah perusahaan di daerah pacet.. Pemilik Rent Car meminta maaf atas perlakuan driver mobil tersebut dan akan follow up ke perusahaan yg menyewa mobil," demikian akun Ahmad Abdullah menulis komentar.
"Kabar terakhir...... katanya itu mobil kreditan, udah nunggak 3 bulan....... mungkin buru2 takut di cegat debt collector...." akun Kukuh Satya nampaknya merasa tahu pemilik mobilnya.
Baca Juga: Viral Pengemis Bersajam di Nganjuk, Minta Sambil Marah Kadang Pukul Orang
"Tinggal tunggu permintaan maav..pasang wajah sedih..dan berucap saya tidak akan mengulanginya lagi..
#oalah lee.. Lee" akun Halim menulis seperti itu.
Berita Terkait
-
Viral Pengemis Bersajam di Nganjuk, Minta Sambil Marah Kadang Pukul Orang
-
Abis 'Main Gituan' di Hotel, Pria Sidoarjo Megap-Megap Kelelahan Trus Tewas
-
Viral Video Mobil Ambulans Dikejar dan Ditembaki Polisi hingga Jalan Mundur
-
Jadi Begini Pengakuan Pemilik Mobil Branding Paslon Penuh Uang di Mojokerto
-
Bawaslu Kab Mojokerto Panggil Pemilik Mobil Branding Paslon Penuh Uang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak