SuaraJatim.id - Ini namanya batuk berujung nyawa. Tidak masuk diakal, cuma gara-gara batuk seorang bapak harus meregangnyawa digorok tetangganya. Tapi begitulah faktanya.
Korban bernama Misran (57) warga Dusun Dam Saola, Desa Tegalrejo, Kecamatan Mayang, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Sementara pelaku bernama Hasan alias Pak Sri.
Misran tewas karena disambar senjata tajam jenis celurit oleh Pak Sri. Anehnya, yang menjadi pemicu terjadinya insiden berdarah itu dibebabkan oleh batuk.
"Awalnya musyawarah bersama palaku. Kemudian, teman korban batuk," kata Andika tetangga korban saat dikonfirmasi, Jumat (02/07/2021).
Baca Juga: Kasus Covid-19 Menggila, Belasan ASN Pemkab Jember dan Dosen UIN KHAS Terpapar Virus
Dari batuk itulah, kata Andi, pelaku tersinggung dan pulang mengambil celurit. "Tanpa ampun pelaku langsung menggorok leher koban, hingga tewas," paparnya, dikutip dari suaraindonesia.co.id, jejaring media suara.com.
Berita ini benarkan Kapolsek Mayang Iptu Bejul Nasution. Sampai saat ini, menurut dia, pihak kepolisian masih dalam rangka melakukan penyidikan di tempat kejadian perkara.
"Benar, kami belum bisa memberikan keterangan. Masih indentifikasi bersama Polres Jember," katanya lewat pesan singkat
Sampai berita ini ditulis, saat ini pelaku sudah ditahan oleh pihak kepolisian untuk diproses lebih lanjut.
Baca Juga: 11 Dosen UIN KHAS Jember Positif Terpapar Covid-19, Semuanya OTG
Berita Terkait
-
Ivar Jenner Dapat Suntikan Semangat, Rombongan Keluarga Besar dari Jember Datang ke Stadion GBK
-
Stasiun Balung, Jejak Warisan Kolonial yang Pernah Ramai Kini Terbengkalai
-
Mengenal Pegon, Kendaraan Tradisional Mirip Pedati yang Ada di Ambulu Jember
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
-
Ibu Ronald Tannur Kerja Apa? Sanggup Suap Hakim Rp3,5 M demi Bebaskan Anak, Kini Jadi Tersangka
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung
-
Kampung Narkoba di Surabaya Digerebek, 25 Orang Diciduk
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif