SuaraJatim.id - Sebuah video yang merekam pemotor mendadak berhenti di tengah jalan raya, viral di media sosial. Diketahui, pelajar perempuan tersebut tiba-tiba berhenti di tengah jalan, padahal di belakangnya terdapat mobil.
Video tersebut diunggah ulang oleh akun instagram @aboutngawi.
Dalam video terlihat rekaman diambil dari kamera mobil. Terlihat mobil tersebut tengah melaju dengan kecepatan standar di jalan raya Ngawi, Jawa Timur.
Awalnya perjalanan terlihat biasa. Pengemudi bahkan sempat bernyanyi di dalam mobil. Namun, seorang pelajar berseragam pramuka yang mengendarai sepeda motor tiba-tiba berhenti di tengah jalan, tepat di depan mobil tersebut.
Baca Juga: Viral Kakek Mengais Butiran Beras yang Tercecer di Pinggir Jalan, Netizen Auto Mewek
Seorang perempuan yang ada di dalam mobil pun sempat berteriak ketika melihat hal tersebut. Untungnya, sopir bergerak cepat dan langsung berbelok ke kanan, menghindari pelajar tersebut.
Pelajar tersebut pun terlihat kaget, sebelum akhirnya berbelok ke sekolah.
Unggahan yang sudah dilihat oleh lebih dari 19 ribu pengguna tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet.
"Untung mburimu duk biss mbakk," ujar @nyoma***
"Wooo bocah lagi numpak motor," kata @mbk***
Baca Juga: 5 Fakta Kaleb J, Penyanyi Its Only Me yang Viral Abis
"Biasane cah wedok ki spione malah dipaske raine," ucap @anwa**
"Model nginiki sing garai emosi ," timpal @iru***
"Rasah digawani motor ae," imbuh @rama***
"Meresahkan," kata @yoga**
"Biasane spion e madep deke, nggo ngoco," ujar @rizk**
"ngeri ngeri," kata @hai***
"SIM e lek nembak ya ngunu kui model-modelane lek numpak," ujar @reza***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Bantah Cekik Pramugari Wings Air, Begini Penjelasan Anggota DPRD Sumut Megawati
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Viral Anggota DPRD Sumut Ngamuk hingga Cekik Pramugari di Pesawat, Begini Kejadiannya
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
Komentar
Pilihan
-
Kronologi PNS Mojokerto Selingkuh Digerebek Suami, Berawal dari Hubungan Kerja di Kantor
-
Main Bola di Maluku, Momen Raffi Ahmad Tahan Tendangan Gibran Hingga Kebobolan Dua Gol, Publik Salfok ke Fenomena Alam
-
Gibran Rakabuming Raka Disambut Hangat Raja-raja Maluku
-
ASN Ngawi Diduga Dukung Cawapres, BKPSDM Tunggu Rekomendasi Bawaslu
-
RFG Dorong Sosialisasi Visi-Misi Prabowo-Gibran Lewat Nobar Debat Capres
Terkini
-
Gubernur Khofifah Sambut Baik Komandan Lantamal V Dukung Kedaulatan Pangan di Jatim
-
Skandal Memalukan, Oknum Guru Lumajang Lakukan Aksi Bejat Lewat Video Call ke Siswinya
-
KPK Geledah Kantor KONI Jatim, 2 Koper Dibawa Oleh Penyidik
-
BRI Jadi Penyedia Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
KR Biang Kerok Pencurian Rumah Kosong di Malang, Diciduk di Warnet
-
Kronologi Lengkap Aksi Heroik Pria Sidoarjo Selamatkan Korban Perampokan di Gresik, Terluka Tembak
-
Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Direktur Utama BRI Hery Gunardi Punya Jejak Karir Cemerlang
-
Putuskan Damai dengan Pengusaha yang Diduga Tahan Ijazah Karyawan, Armuji: Itu Sudah di Luar Saya
-
Kisruh Perusahaan Tahan Ijazah Karyawan, Pemkot Surabaya Pastikan Beri Pendampingan Hukum
-
KPK Geledah Rumah La Nyalla, Keluarga Klaim Tak Temukan Barang Bukti
-
Khofifah dan Menteri Kesehatan Matangkan Kesiapan RSUD Jadi RSPPU untuk Bedah Saraf dan Radiologi
-
Kronologi Balon Udara Berisi Petasan Porak-porandakan Rumah Warga Tulungagung
-
Polemik Sidak Wakil Wali Kota Surabaya, Bagaimana Hukum Perusahaan Menahan Ijazah Karyawan?
-
Rip Current, Si Pembunuh Sunyi: 6 Korban Jiwa di Laut Selatan Pacitan
-
Banjir Pamekasan, 2 Kecamatan Basah Kuyup