SuaraJatim.id - Video seorang kurir yang sedang mengantarkan paket, viral di media sosial. Lucunya, penerima paket tersebut tidak menyadari kedatangan kurir. Dia malah asik karaoke.
Video tersebut pertama kali dibagikan oleh akun TikTok @evafahriyah5.
Dalam video terlihat perekam yang merupakan seorang kurir sedang membawa paket yang dibungkus dengan kresek hitam. Sementara background paket tersebut terlihat ibu-ibu yang tengah karaoke di dekat pintu masuk. Diduga, ibu-ibu tersebut merupakan pemilik paket.
Namun, ibu-ibu tersebut tidak menyadari ketika kurir itu datang. Dia malah asik bernyanyi.
Bukannya mencolek si ibu, kurir tersebut malah meneriakkan paket dengan nada seperti bernyanyi. Si kurir bahkan mengikuti irama lagu yang dinyanyikan si ibu.
Sontak saja, unggahan itu membuat warganet ngakak. Mereka pun meninggalkan komentar bernada lucu.
"kurirnya malah ikutan nyanyi," ujar mejiku***
"bang stop bang, jan ampe saya sawer," kata Penya***
"kabar nya sang kurir masih bernyanyi hingga sekarang," timpal Fck***
Baca Juga: Viral Bocah Makan Nasi Lauknya Buah Anggur, Warganet Heran: Sekte Apalagi ini?
"lah malah nyanyi," kata dimas***
"MENGAKIBAT KAN COLLAB," kata sanm***
"toel mas ibunya bukan ikut nyanyi," ujar api***
"dan sampai sekarang kurirnya udah selesaikan 100 album lagu," kata Rez***
"ngomong paket nya ber irama smaa musik nya," ucap mila***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
Terkini
-
CEK FAKTA: Desain Uang Terbaru Rupiah Tanpa Tiga Nol, Benarkah?
-
2 PMI Asal Ponorogo Dikabarkan Jadi Korban Kebakaran di Hong Kong, Dinasker Buka Suara
-
Kronologi 2 Sopir Truk Dirampok di Lamongan, Seorang Dianiaya hingga Luka-luka!
-
Polisi Ringkus Kakek Cabuli Anak di Bondowoso, Bujuk Korban dengan Rp 5 Ribu!
-
Pencarian Bocah Hilang di Blitar Dihentikan, Ini Alasannya