SuaraJatim.id - Fenomena Gerhana Bulan Sebagian bisa dilihat sore ini, Jumat (19/11/2021). Dimulai sekitar pukul 17.30 WIB hingga 19.50 WIB.
Nah, bagi kalian yang mau menikmati fenomena ini silakan melihatnya. Sebab Gerhana Bulan Separuh ini diperkirakan hanya akan berlangsung selama 6 jam 5 menit 7 detik.
Seperti dijelaskan Kasi Data dan Informasi BMKG Kelas 1 Juanda, Teguh Tri Susanto, hanya sebagaian wilayah Indonesia saja yang akan tampak fenomena alam ini.
"Durasi fase gerhana sebagian mulai hingga gerhana sebagian berakhir 3 jam 29 menit. Hanya sebagian fase GBS (gerhana bulan sebagian) bisa teramati di Indonesia, akhir dari fase gerhana sebagian dan gerhana bulan penumbra," katanya seperti dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com.
Baca Juga: Gerhana Bulan Sebagian di DIY, BMKG Imbau Masyarakat Pesisir Soal Kenaikan Muka Air Laut
Untuk wilayah Jawa Timur bisa melihat penampakan gerhana bulan sebagian saat bulan terbit hingga jelang akhir fase gerhana bulan sebagian berkahir pukul 19.05 WIB.
Warga di wilayah Malang dan sekitarnya bisa mengamati gerhana ini saat mulai fase terbitnya bulan pada pukul 17.30 WIB. "Hingga gerhana berakhir pukul 19.05 WIB," katanya melanjutkan.
Sementara itu Teguh menerangkan, gerhana bulan merupakan dinamisnya pergerakan posisi pada matahari, bumi dan bulan. Peristiwa ini terjadi hanya ketika keadaan tertentu.
"Kejadian ini bisa diperkirakan sebelumnya, termasuk pada proses dan dampak yang ditimbulkan," ujarnya menegaskan.
Ketika gerhana bulan sebagaian masuk pada puncaknya, warna bulan akan berubah menjadi berwarna gelap dan kemerahan pada bagian yang terkena umbra bumi.
Baca Juga: Penjelasan MUI Tentang Warga Bandung Tak Disyariatkan Sholat Gerhana Bulan Hari Ini
"Gerhana bulan sebagian terjadi saat sebagian piringan bulan masuk ke umbra bumi," katanya.
Berita Terkait
-
Panduan Sholat Gerhana Bulan, Ini Bacaan Niat, Tata Cara dan Doa
-
Apakah Nanti Malam 25 Maret 2024 Ada Gerhana Bulan? Cek Jadwalnya!
-
Tata Cara Sholat Gerhana Bulan Saat Ramadhan 2024, Simak Waktu hingga Bacaan Niatnya
-
Gerhana Bulan Muncul di Indonesia Bulan Puasa, Cek Jadwal dan Lokasinya
-
2 Gerhana di Bulan Ramadhan 2024 Tanda Kemunculan Imam Mahdi? Ternyata Ini yang Terjadi!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani