SuaraJatim.id - Seorang istri dianjurkan untuk berbakti kepada suami. Bentuk bakti seorang istri salah satunya membacakan doa untuk suami. Suami merupakan laki-laki yang menjadi pemimpin dalam keluarga.
Suami memiliki beberapa tugas yang wajib dilaksanakan. Suami juga menjadi imam bagi istrinya.
Allah SWT telah menjadikan laki-laki seorang pemimpin dalam firman-Nya yakni:
“Laki-laki adalah pemimpin bagi perempuan,”. (QS An-Nisa: 34).
Selain suami, Istri pun memiliki kewajiban sebagai seorang istri. Salah satu kewajiban seorang istri adalah mendoakan suaminya. Untuk mempelajari lebih lanjut, berikut doa-doa yang dapat dipanjatkan untuk suami:
Baca Juga: Dipecat Jadi Pengacara dokter Richard Lee, Razman Arif Tak Terima
- Doa untuk suami agar dijauhkan dari bahaya
“Allahumma inni a’udzu bika minal Hammi wal hazan, wa a’udzu bika minal ‘ajzi wal kasal, wa a’udzu bika minal jubni wal bukhl, wa a’udzu bika min ghalabatid dain wa qahrir rijal.”
Artinya: “Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari kebingungan dan kesedihan. Aku berlindung kepada-Mu dari lemah dan kemalasan.
Aku berlindung kepada-Mu dari pengecut dan kikir. Dan aku berlindung kepada-Mu dari lilitan hutang dan kesewenang-wenangan orang.”
- Doa untuk suami agar selamat dunia akhirat
“Allaahumma Innaa Nas Aluka Salaamatan Fid Diin, Wa ‘Aafiyatan Fil Jasad, Wa Ziyadatan Fil ‘Ilmi, Wabaròkatan Dir Rizqi, Wa Taubatan Qòblal Maut, Waròhmatan Indal Maut, Wa Maghfiròtan Ba’dal Maut. ”
Artinya: “Ya Allah, sesungguhnya kami memohon kepada-Mu keselamatan ketika beragama, kesehatan badan, limpahan ilmu, keberkahan rezeki, taubat sebelum datangnya maut, rahmat pada saat datangnya maut, dan ampunan setelah datangnya maut.”
Baca Juga: Suami Tampak Menjauh? Lakukan 4 Tips Ini agar Dia Jatuh Cinta Lagi
Selain doa untuk suami seperti yang dijelaskan di atas. Seorang istri juga dapat membacakan doa untuk suami sebagai berikut.
“Allaahumma Hawwin ‘Alainaa Fii Sakaròòtil Maut, Wan Najaata Minan Naar, Wal ‘Afwa Indal Hisaab.”
Artinya: “Ya Allah, mudahkanlah kami dalam menghadapi sakaratul maut, berikanlah kami keselamatan dari api neraka, dan ampunan pada saat hisab”
- Doa untuk suami agar diberikan rezeki
“Allòòhumma innii as-aluka an tarzuqònii rizqòn halaalan waasi’an thòyyiban min ghairi ta’abin wala masyaqqatin walaa dlòirin walaa nashabin innaka ‘a-laa kulli syai-in qòdiir.”
Artinya: “Ya Allah, aku memohon kepada-Mu agar diberikan rezeki yang halal, yang luas, yang baik, tanpa kesusahan dan juga tanpa kemelaratan serta tanpa keberatan, sesungguhnya Engkau Maha kuasa atas segala sesuatu.”
Keutamaan doa untuk suami yang dipanjatkan istri adalah membuka rahmat Allah, membukakan pintu rezeki, keberkahan rumah tangga, dan lain sebagainya.
Hadis riwayat Tirmidzi pun menyampaikan keutamaan doa untuk suami dari seorang istri yakni;
“Sesungguhnya doa yang segera dikabulkan adalah doa seorang istri kepada suaminya yang tidak berada di tempat yang sama atau saling berjauhan.” (HR. Tirmidzi).
Demikian doa untuk suami yang dapat dipanjatkan oleh seorang istri.
Doa-doa tersebut dapat dipanjatkan kapan saja, tetapi waktu mustajab memanjatkan doa adalah setelah shalat, di antara adzan dan iqamah, dan saat hujan turun, sehingga doa akan lebih mudah dikabulkan.
Kewajiban mendoakan suami merupakan hal yang mulia bagi seorang istri. Oleh karena itu, hendaknya seorang istri mendoakan suaminya.
Kontributor : Annisa Fianni Sisma
Berita Terkait
-
Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
-
Istri Razman Nasution Tak Sudi Anaknya Dijodohkan dengan Vadel Badjideh: Putri Saya Anak Baik-Baik
-
Istri Razman Arif Nasution Nangis saat Putrinya Disuruh Nikah dengan Vadel Badjideh
-
Usai Pamer Ciuman, Sikap Sederhana Suami Baru ke Irish Bella Jadi Buah Bibir
-
Kini Diduga Hina Janda, Ridwan Kamil Pernah Blunder Soal Kodrat Istri: Jika Saya Menuntut...
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung