SuaraJatim.id - Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan detik-detik seorang driver ojek online (ojol) menabrak etalase konter HP, viral di media sosial.
Peristiwa tersebut terjadi di wilayah Veteran, Banjarmasin, Jumat (28/1/2022) sekitar pukul 12.37 WITA.
Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun instagram @terangmedia.
Dalam video berdurasi pendek tersebut memperlihatkan suasana di dalam sebuah counter HP. Tampak dua perempuan yang diduga pegawai sedang berada di depan leptop yang ada di dalam counter.
Tiba-tiba, seorang pengendara ojol menabrak etalase counter HP hingga porak poranda dan terbelah menjadi dua.
Kedua perempuan itu pun berteriak histeris karena kejadian tersebut.
Sementara pengendara ojol terlihat kebingungan usai menabrak etalase.
Beberapa orang yang berada di dekat lokasi pun langsung datang melihat kondisi kedua perempuan tersebut.
Unggahan itu kemudian mendapat beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Viral Video Rumah Warga Boro Jabung Malang Rusak Parah Akibat Hujan Angin, Atap Ambrol Berserakan
"ngantuk atau sedang lihat hp sambil riding?," ujar arya***
"ya allah itu anak yang baju pink, selamat," tulis 3rd***
"akibat ugalan," kata husni***
"orang pada jumatan di masjid dan masih keliaran kan lumrah," ujar iset***
"ya allah kang, jangan meleng napa kalau nyetir," kata imam***
"ya rabb, gak kebayang kerugian yang ditanggung bapaknya," ujar nawa***
Berita Terkait
-
Viral Video Rumah Warga Boro Jabung Malang Rusak Parah Akibat Hujan Angin, Atap Ambrol Berserakan
-
Bikin Hati Terenyuh! Kisah ODGJ Rawat Sang Buah Hati dengan Kasih Sayang Penuh
-
Ngalong Sampai Subuh, Ojol Perempuan Jogja Rentan Jadi Korban Kejahatan Jalanan hingga Pelecehan Seksual
-
Populer di Kalangan Ojol, Ini Pengertian dan Arti Kata Posdim
-
Viral Guru SMP Surabaya Pukul Muridnya di Depan Kelas, Anggota Dewan Ini 'Ndredeg' Lihat Videonya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak