SuaraJatim.id - Ainun Najib itu siapa? Presiden Jokowi suruh Ainun Najib pulang ke Indonesia dari Singapura. Selama ini Ainun Najib dikenal sebagai inisiator KawalCovid-19.
Sebelumnya Presiden Joko Widodo secara terang-terangan meminta Pengurus Besar Nahdaltul Ulama (PBNU) memulangkan Ainun Najib ke Indonesia. Ainun Najib diminta bantu PBNU dalam menjalankan transformasi digital.
Berikut biodata Ainun Najib atau profil Ainun Najib:
Ainun Najib meupakan praktisi teknologi di bidang data sains asal Gresik, Jawa Timur.
Kini Ainun Najib menetap di Singapura, tepatnya sedang bekerja di perusahaan teknologi. Jauh sebelum dia dikenal saat ini, Ainun Najib menjadi salah satu insiator KawalCovid-19.
Situs ini memberikan informasi yang terpercaya seputar pandemi Covid-19 di Indonesia. Ainun Najib lahir pada 20 Oktober 1985 di Balongpanggang, Gresik, Jawa Timur.
Ainun Najib tercatat menempuh pendidikan pertama di Madrasah Ibtidaiyyah (MI) Islamiyah Ganggang, Balongpanggang, Gresik.
Sementara itu, Ainun Najib belajar agama langsung kepada ayahnya H Abdul Rozaq yang merupakan alumnus Pondok Pesantren Qomaruddin, Sampurnan, Bungah, Gresik. Sang ibunda, Rustinah, merupakan seorang guru di SDN Klotok I Balongpanggang Gresik.
Kiprah Ainun Najib di bidang sains dan teknologi memang sudah terasah sejak duduk di bangku SMA. Pada saat itu, Ainun muda meraih penghargaan honorable mention setelah dirinya berhasil menjadi anggota tim Indonesia dalam Olimpiade Informatika Asia Pasifik 2003.
Baca Juga: Ainun Najib Itu Siapa? Sosok Nahdliyin Muda yang DisebutPresiden Jokowi di Acara PBNU
Ainun Najib lantas melanjutkan pendidikannya di Universitas Teknologi Nanyang (NTU) Singapura, jurusan Teknik Komputer.
Setelah lulus, Ainun Najib bergabung ke sebuah perusahan IBM Singapura sebagai software engine.
Adapun saat ini, Ainun Najib telah menjabat sebagai konsultan senior di sana.
Itulah biografi Ainun Najib. Sehingga sudah terjawab Ainun Najib itu siapa?
(Rishna Maulina Pratama)
Tag
Berita Terkait
-
Bukti Cak Nun Sudah Prediksi Iran Diserang Israel dan Amerika Sejak 2012
-
Ainun Najib Bagikan Prompt ChatGPT Buat Foto ala Studio Ghibli, Pandangan Miyazaki Viral
-
Ainun Najib Sarankan Anies Baswedan Jadi 'Guru' di TikTok Usai Gagal Maju Pilkada 2024
-
KawalPemilu Ucapkan Selamat untuk Prabowo-Gibran Menang Pilpres 2024 Satu Putaran
-
Profil dan Biodata Noe Letto yang Kembali Peluk Islam setelah Sempat Atheis
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Bebas Bersyarat 2 Napi Lapas Blitar Dicabut, Buntut Aniaya Napi hingga Tewas
-
4 WNA Perempuan Pencuri Emas 135 Gram di Surabaya Diciduk, Beraksi Saat Malam Natal
-
Cuaca Ekstrem Mengancam Jawa Timur hingga 20 Januari, Berpotensi Banjir dan Longsor
-
Banjir Bengawan Jero Rendam Puluhan Sekolah di Lamongan, Siswa Dijemput Pakai Perahu
-
Ratusan Tukang Jagal Bawa Sapi ke DPRD Surabaya, Tolak Relokasi RPH Pegirian ke Tambak Osowilangun