SuaraJatim.id - Sumiran (40) warga Desa Jomblang, Magetan Jawa Timur diringkus polisi, lantaran aksi pamer alat kelamin atau eksibisionis.
Kasat Reskrim Polres Magetan AKP Rudy Hidajanto mengatakan, penangkapan Sumiran berawal dari laporan warga yang terganggu ulah pria tak dikenal mempertontonkan alat vital, pada Kamis 27 Januari 2022.
“Awalnya pelapor mengantar anaknya sekolah ke SMA 1 Kawedanan. Pada saat melewati jalan raya pasar hewan ada seorang laki-laki yang dengan sengaja memperlihatkan alat kelamin dan melakukan onani dihadapkan kepadanya,” kata dia mengutip dari beritajatim.com.
Berdasar hasil pemeriksaan, lanjut AKP Rudy, pelaku mengaku telah beraksi sejak 10 tahun lalu.
Baca Juga: Pria Sumenep Ditangkap Lantaran Suka Pamer Alat Kelamin Setiap Jumat, Targetnya Siswa
“Pelaku melakukan perbuatan seperti ini sejak usia 30 tahun. Dia menunggu di pinggir jalan dan menunggu wanita yang lewat di depannya. Saat ada wanita lewat, pelaku langsung menunjukkan kemaluannya dan kemudian melakukan masturbasi di depan korbannya," jelasnya.
Sumiran baka dijerat hukum sesuai UU Nomor 44 Tahun 2008 tentang Pornografi, dengan ancaman pidana 10 tahun penjara dan denda Rp 5 miliar.
Berita Terkait
-
4 Kuliner Khas Magetan Ini yang Selalu Hadir di Meja Makan saat Lebaran
-
WNI Pamer Kelamin ke Pramugari Disidang di Singapura, Didakwa 1 Tahun Bui
-
Viral Pamer 'Burung' saat VCS, Bantahan Haryanto PDIP saat Diadili MKD DPR: Itu Bukan Saya!
-
Tradisi Petik Tebu Manten Awali Musim Giling PG Redjosarie, Siap Dorong Pergerakan Ekonomi Warga Magetan
-
Kacau! Sejoli di Magetan Asyik Bermesraan di Rooftop Kafe, Seolah Tak Pedulikan Pengunjung Lain
Terpopuler
- Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
- Agama Titiek Puspa: Dulu, Sekarang, dan Perjalanan Spiritualnya
- Lisa Mariana Ngemis Tes DNA, Denise Chariesta Sebut Tak Ada Otak dan Harga Diri
- 6 Perangkat Xiaomi Siap Cicipi HyperOS 2.2, Bawa Fitur Kamera Baru dan AI Cerdas
- Kang Dedi Mulyadi Liburkan PKL di Bandung Sebulan dengan Bayaran Berlipat
Pilihan
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
-
Profil CV Sentosa Seal Surabaya, Pabrik Diduga Tahan Ijazah Karyawan Hingga Resign
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
Terkini
-
Polemik Sidak Wakil Wali Kota Surabaya, Bagaimana Hukum Perusahaan Menahan Ijazah Karyawan?
-
Rip Current, Si Pembunuh Sunyi: 6 Korban Jiwa di Laut Selatan Pacitan
-
Banjir Pamekasan, 2 Kecamatan Basah Kuyup
-
Gubernur Khofifah: Jaga Kelestarian-Keindahan Alam Jatim, TNBTS Jadi yang Terindah Ketiga Sedunia
-
Fakta Baru Meninggalnya Lelaki dan Perempuan di Kamar Kos Surabaya