SuaraJatim.id - Diduga preman jadi bulan-bulanan warga di Jalan Raya Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, lantaran kepergok memalak atau memeras sopir truk, Jumat (4/3/2022).
Aksi pengeroyokan itu terekam kamera ponsel warga. Tampak terduga preman memakai kaos warna ungu hitam jadi sasaran amukan massa. Kemudian datang seorang berpakaian jaket warna merah melerai aksi kekerasan tersebut.
Pemilik warung, Yanti (50) mengatakan, pria diduga preman itu dihajar lantaran meminta uang secara paksa kepada sopir truk asal Kecamatan Mojoagung, Kabupaten Jombang.
“Ada masalah orang minta pajak mobil. Mintanya di By Pass Mojoagung. Dikasih sedikit tidak mau. Paling banyak Rp500 ribu,” ungkapnya mengutip Beritajatim.com.
Baca Juga: Viral Sopir Truk Diduga Dipalak oleh Preman di Jombang
Masih kata pemilik warung, usai mendapatkan uang hasil pemalakan sekitar Rp 900 ribu tersebut, pelaku ngopi di salah satu warung di area PPST. Tiba-tiba puluhan orang datang dan menarik pelaku keluar warung dan menghajar pelaku. Akibatnya pelaku babak belur di hajar massa dan terluka di bagian wajah.
“Yang dihajar satu orang, yang menghajar ada 25 an. Ramai tadi. Wajahnya babak belur. Namanya Dani, yang dihajar, orang Kedung Bendo. Itu daerah Brangkal, Sooko. Tidak lama polisi datang dan dibawa,” katanya.
Aksi pengroyokan tersebut diketahui petugas. Pelaku kemudian dibawa ke Mapolres Mojokerto guna penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Putus Sekolah, Dede Rohana Jamin Pendidikan Anak-anak Sopir Truk Kecelakaan Tol Cipularang
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
-
Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang Mohon Keringanan Hukuman: Anak-Anaknya Masih Kecil
-
Kabar Nahas Kecelakaan Tol Cipularang Buat Istri Sopir Truk Pingsan dan Tak Bisa Tidur Nyenyak
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
Terkini
-
Di SMA Award 2024, Pj Gubernur Jatim Tekankan Konsistensi Jaga Prestasi Tingkat Nasional dan Internasional
-
Hasil Survei Terbaru Khofifah vs Risma vs Luluk, Siapa Unggul di Pilgub Jatim 2024?
-
Hotman Paris Turun Tangan, Siap Bantu Ibu Siswa SMA yang Disuruh Menggonggong
-
Duh! Oknum Polisi di Kediri Kedapatan Nyabu, Begini Nasibnya Kini
-
Tragedi Berdarah di Surabaya: Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan, Diduga Dibunuh